Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dari Kejuaraan Dunia Veteran, Pemilik Smes 100 Watt hingga Juara Olimpiade dari Indonesia Jemput Gelar

By Wahid Fahrur Annas - Minggu, 17 September 2023 | 22:00 WIB
Legenda tunggal putra Indonesia, Hariyanto Arbi, di sela peluncuran buku mantan pelatihnya di pelatnas, Basri Yusuf, tentang sport science di GOR Jati, Kudus, Rabu (19/10/2022).
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Legenda tunggal putra Indonesia, Hariyanto Arbi, di sela peluncuran buku mantan pelatihnya di pelatnas, Basri Yusuf, tentang sport science di GOR Jati, Kudus, Rabu (19/10/2022).

Hariyanto Arbi tentu merupakan pebulu tangkis Indonesia yang sudah menorehkan banyak prestasi.

Dia pernah menjadi juara dunia pada tahun 1995 yang digelar di Lausanne, Swiss.

Adapun di ajang Kejuaraan Dunia Senior atau Veteran, Hariyanto sudah memiliki dua gelar sebelumnya pada edisi 2013 dan 2015.

Baca Juga: Puji Syukur Jonatan Atasi Kesulitan, Lanjutkan Tradisi Tunggal Putra Indonesia di Hong Kong Open 2023

Beralih ke gelar ketiga, diraih oleh juara Olimpiade, Tony Gunawan yang berpasangan dengan Tri Kusharjanto.

Duet Tony Gunawan dengan ayahanda dari Rehan Naufal Kusharjanto itu berjaya di nomor ganda putra usia 45 tahun.

Adapunb gelar keempat juga diraih melalui sektor ganda putra yang kali ini datang dari kelompok usia 35 tahun.

Adalah pasangan Alvent Yulianto Chandra/Fran Kurniawan yang berhasil mengandaskan wakil Jepang,  Yuki Homma/Masakazu Mouri.

Selain empat gelar, dua wakil Indonesia meraih medali perak.

ton


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Bwftournamentsoftware.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X