Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Asian Games 2022, Timnas Basket Putra dan Putri Indonesia Cetak Kemajuan Luar Biasa di Peringkat FIBA

By Agung Kurniawan - Rabu, 20 September 2023 | 09:33 WIB
Timnas Basket Indonesia mengalami kenaikan peringkat FIBA Menjelang tampil pada Asian Games 2022
DOK. PERBASI
Timnas Basket Indonesia mengalami kenaikan peringkat FIBA Menjelang tampil pada Asian Games 2022

BOLASPORT.COM - Timnas basket Indonesia menunjukkan progres baik di mana mengalami kenaikan peringkat baik dari sektor Putra dan Putri di klasemen FIBA.

Dalam up date klasemen pada 10 September 2023, Timnas Elite Putri naik 12 peringkat dengan berada di peringkat ke-51 berbekal 145,4 poin.

Adapun Pemuncak klasemen dikuasai Amerika Serikat dengan 834,6 poin.

Kemudian untuk Timnas Elite Putra, alami kenaikan 11 peringkat dari rekapan 21 Agustus 2023 lalu.

Pada klasemen terbaru yang up date 10 September 2023, kini Pasukan Merah Putih berada di peringkat ke-74 dengan koleksi 123,1 poin.

Sedangkan untuk peringkat pertama ditempati Amerika Serikat, dengan modal 786.6 poin mereka menggusur Spanyol.

Sekjen PP PERBASI Nirmala Dewi mengapresiasi perbaikan peringkat ini.

Sekjen wanita pertama di federasi bolabasket Indonesia itu mengatakan perbaikan peringkat FIBA ini menunjukkan sudah berada di jalur yang benar.

"Bukan pekerjaan yang mudah menaikkan peringkat di klasemen FIBA, butuh kerja keras dan prestasi yang konsisten," kata Nirmala melalui siaran PERBASI.

Baca Juga: Tanpa 7 Pemain Senior, Begini Persiapan Timnas Basket Menuju Asian Games 2022


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : perbasi.or.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X