Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil dan Klasemen Liga Italia - AC Milan Tempel Ketat Inter Milan, Juventus Gagal ke Puncak

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 24 September 2023 | 03:51 WIB
Juventus gagak ke puncak klasemen sementara Liga Italia setelah menelan kekalahan perdana dari Sassuolo dengan skor 2-4.
TWITTER.COM/JUVENTUSFC
Juventus gagak ke puncak klasemen sementara Liga Italia setelah menelan kekalahan perdana dari Sassuolo dengan skor 2-4.

Juventus sudah dibuat kebobolan oleh Sassuolo pada menit ke-12 melalui gol Armand Lauriente.

I Neroverdi bahkan berhasil unggul 2-1 di paruh pertama berkat gol Domenico Berardi (41') meski sempat disamakan skornya oleh tim tamu pada menit ke-21 lewat gol bunuh diri Matias Vina.

Di babak kedua, Juventus sempat mendapat asa usai Federico Chiesa menyamakan skor 2-2 melalui golnya pada menit ke-78.

Namun, tuan rumah tampil brilian dengan mencetak dua gol tambahan masing-masing lewat Andrea Pinamonti (82') dan gol bunuh diri dari pemain Juventus Federico Gatti (90+5').

Baca Juga: Hajar Forest, Man City Masuk Geng Elite, Pep Guardiola Kategori Pelatih Langka di Liga Inggris

Alhasil laga pun dimenangkan Sassuolo dengan skor 4-2 atas Juventus.

I Bianconeri untuk sementara tertahan di peringkat ke-4 dengan koleksi 10 poin dari 5 pertandingan.

Adapun laga penutup dari pekan ke-5 Liga Italia kali ini diakhiri dengan hasil seri 1-1 antara Lazio dan Monza.

Hasil lengkap giornata ke-5 Liga Italia 2023-2024 hingga Minggu (24/9/2023) dini hari WIB, dikutip BolaSport.com dari laman resmi Serie A:

  • Salernitana 1-1 Frosinone (Jovane Cabral 52'; Simone Romagnoli 12')
  • Lecce 1-0 Genoa (Remi Oudin 83')
  • AC Milan 1-0 Hellas Verona (Rafael Leao 8')
  • Sassuolo 4-2 Juventus (Armand Lauriente 12', Domenico Berardi 41', Andrea Pinamonti 82', Federico Gatti 90+5'-bd; Matias Vina 21'-bd, Federico Chiesa 78')
  • Lazio 1-1 Monza (Ciro Immobile 12'-pen; Roberto Gagliardini 36')


Klasemen Liga Italia 2023-2024 hingga pekan ke-5

Klasemen sementara Liga Italia


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Legaseriea.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X