Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Chelsea Bekuk Brighton, Pochettino: Titik Balik Kami

By Ivan Rahardianto - Kamis, 28 September 2023 | 17:26 WIB
Penyerang Chelsea, Nicolas Jackson, merayakan gol ke gawang Brighton and Hove Albion pada ajang Piala Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Stamford Bridge, Rabu (27/9/2023).
ADRIAN DENNIS
Penyerang Chelsea, Nicolas Jackson, merayakan gol ke gawang Brighton and Hove Albion pada ajang Piala Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Stamford Bridge, Rabu (27/9/2023).

BOLASPORT.COM - Mauricio Pochettino menyebut kemenangan Chelsea atas Brighton&  Hove Albion bisa menjadi titik balik timnya.

Chelsea bertanding melawan Brighton & Hove Albion pada babak 32 besar Piala Liga Inggris 2023-2024.

Duel tersebut berlangsung di Stadion Stamford Bridge, pada Rabu (27/9/2023) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.

Hasilnya, The Blues berhasil mengalahkan Brighton dengan skor tipis 1-0.

Gol kemenangan Chelsea dicetak oleh Nicolas Jackson pada meit ke-50.

Mantan bomber Villarreal itu mencetak golnya lewat sepakan kaki kanannya dari dalam kotak 16.

Baca Juga: Cuma Peduli Menang, Pelatih Lawan Inter Miami Tolak Sebut Nama Messi

Setelahnya, tidak ada gol yang tercipta dan Chelsea menang 1-0 atas The Seagulls.

Kemenangan di ata membawa Chelsea melaju ke babak 16 besar.

Pada tersebut, The Blues akan bertanding melawan Blackburn Rovers.

Sesuai jadwal, Chelsea akan main lawan Blackburn Rovers pada 31 Oktober mendatang.

Reaksi Mauricio Pochettino dalam laga Chelsea melawan West Ham United pada lanjutan Liga Inggris di London Stadium (20/8/2023). Chelsea darurat gol, terakhir kali start sejelek ini mereka terdegradasi 45 tahun silam.
JUSTIN TALLIS/AFP
Reaksi Mauricio Pochettino dalam laga Chelsea melawan West Ham United pada lanjutan Liga Inggris di London Stadium (20/8/2023). Chelsea darurat gol, terakhir kali start sejelek ini mereka terdegradasi 45 tahun silam.

Syahdan, seusai laga, pelatih ChelseaMauricio Pochettino, memberikan komentarnya soal kemenangan The Blues.

Lewat komentarnya, pelatih asal Argentina itu mengaku lega setelah Chelsea meraih kemenangan dan mencetak gol.

"Sangat penting bagi kami untuk meraih kemenangan dan lolos ke babak berikutnya setelah beberapa pertandingan di mana kami tidak mencetak gol atau menang," kata Pochettino, dilansir BolaSport.com dari Goal Internasional.

Baca Juga: Contekan Ronaldo Masih Terbuka, Sancho Harusnya Bisa Akur dengan Ten Hag

Pochettino kemudian mengatakan bahwa kemenangan atas Brighton bisa menjadi titik balik untuk timnya.

"Seharusnya begitu, memang harus begitu."

"Ini tentang waktu. Hari ini banyak hal positif yang didapat."

"Hari ini kami melihat para pemain berjuang untuk memberikan yang terbaik. Ini tentang waktu."

"Penting bagi pemain ofensif untuk mencetak gol. Dia benar-benar bagus," ujar Pochettino menambahkan.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Goal.com/en

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X