Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rebut Kemenangan di Sela-sela MotoGP Jepang 2023, Veda Ega Pratama Terapkan Strategi Cerdik pada Race 1 ATC Motegi

By Nestri Y - Sabtu, 30 September 2023 | 20:59 WIB
Pembalap besutan Astra Honda Motor (AHM), Veda Ega Pratama sukses menjuarai ATC Jepang 2023 yang digelar di sela-sela MotoGP Jepang 2023 di Sirkuit Motegi, Sabtu (30/9/2023)
DOK. AHM
Pembalap besutan Astra Honda Motor (AHM), Veda Ega Pratama sukses menjuarai ATC Jepang 2023 yang digelar di sela-sela MotoGP Jepang 2023 di Sirkuit Motegi, Sabtu (30/9/2023)

Setelah memiliki ritme yang nyaman, barulah dia melakuakn manuver dan melesat.

"Selepas start, saya menjaga agar tetap berada dalam persaingan group depan. Hingga beberapa lap saya mencoba untuk tidak terlalu menyerang," jelasnya.

"Saya mencoba untuk overtake dan berusaha menjaga jarak agar bisa lepas dari pertarungan yang rapat. Semoga pada balapan kedua esok hari saya bisa kembali meraih kemenangan," tambah Veda.

Kemenangan Veda pada race pertama ATC Motegi 2023 ini membuat dia memimpin klasemen semnentara musim ini, dengan total raihan 70 poin.

Sementara itu, pembalap muda Merah Putih lainnya, Chessy Meilandri menuntaskan balapan pertamanya di Twin Ring Motegi dengan finis di urutan ke-10.

"Ini merupakan pertama kali saya balapan di Jepang. Sirkuit ini memberikan tantangan tersendiri bagi saya. Pengalaman berharga ini akan saya gunakan untuk bisa meraih podium pada balapan berikutnya. Mohon doa dan dukungannya," ujar Chessy.

Adapun Reykat Fadillah finis di posisi ke-12 menggunakan Honda NSF250R.

"Start yang baik sebetulnya sudah saya lakukan, tetapi saya terkena dampak pebalap lain yang mengalami insiden saat memasuki tikungan 1. Saya tetap berusaha fokus dan perlahan bisa naik dari posisi 17 ke 12. Saya berharap besok bisa mendapat hasil yang lebih baik lagi," ujar Reykat.

Perjuangan Veda dkk. masih akan berlanjut pada ATC Motegi 2023 race kedua yang akan digelar pada Minggu (1/10/2023) pukul 07.45 WIB.

Perlombaan tersebut dapat disaksikan secara langsung melalui channel Youtube Asia Talent Cup.

Baca Juga: MotoGP Jepang 2023 - Ancaman Nyata Jorge Martin untuk Murid Terbaik Valentino Rossi, Jarak 8 Poin Tentukan Takdir


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : AHM

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X