Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Langganan Timnas Indonesia sejak Era Alfred Riedl, Ini Kehebatan Fachruddin Aryanto Pengganti Jordi Amat

By Wila Wildayanti - Sabtu, 7 Oktober 2023 | 09:00 WIB
Bek timnas Indonesia, Fachruddin Aryanto, yang kembali merapat ke skuad Garuda untuk menggantikan posisi Jordi Amat. Sarat pengalaman hingga langganan tim Merah Putih sejak era Alfred Riedl.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas Indonesia, Fachruddin Aryanto, yang kembali merapat ke skuad Garuda untuk menggantikan posisi Jordi Amat. Sarat pengalaman hingga langganan tim Merah Putih sejak era Alfred Riedl.

BOLASPORT.COM - Nama Fachruddin Aryanto belakangan ini kembali menjadi sorotan setelah dia dipanggil untuk menggantikan Jordi Amat di skuad Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Bek senior Fachruddin Aryanto sebelumnya memang tidak masuk rencana awal Shin Tae-yong untuk pertandingan dua leg melawan Brunei Darussalam.

Skuad Garuda direncanakan akan menjalani dua leg pertandingan pada babak pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan Brunei Darussalam.

Dalam dua leg itu, Tim Merah Putih akan menjadi tuan rumah pada 12 Oktober mendatang dan bertandang ke markas Brunei Darussalam pada 17 Oktober 2023.

Baca Juga: Josep Gombau Singgung Nama Luis Milla Jelang Laga Klasik Persebaya vs Persib, Ada Apa? 

Untuk menghadapi dua pertandingan ini, Shin Tae-yong awalnya memanggil 25 pemain.

Namun, setelah 25 nama diumumkan, terdapat beberapa pemain yang dicoret karena mengalami cedera, salah satunya Jordi Amat.

Pemain naturalisasi tersebut dicoret oleh Shin Tae-yong dan nama Fachruddin dipanggil.

Pemain Madura United itu menggantikan posisi Jordi Amat.

Bek berusia 34 tahun tersebut memang lebih sering duduk di bangku cadangan sejak bergabungnya Jordi Amat.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X