Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jan Olde Riekerink Bongkar Isi Obrolan Panjang dengan Egy Maulana Vikri yang Sumbang 1 Gol di Laga Kontra PSS

By Abdul Rohman - Sabtu, 7 Oktober 2023 | 10:00 WIB
Pemain Dewa United, Egy Maulana Vikri (tengah), sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan ke-15 Liga 1 2023 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Jumat (6/10/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain Dewa United, Egy Maulana Vikri (tengah), sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan ke-15 Liga 1 2023 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Jumat (6/10/2023) malam.

BOLASPORT.COM - Pelatih Dewa United, Jan Olde Riekerink, mengaku mengobrol panjang dengan Egy Maulana Vikri yang belum lama ini kembali bergabung bersama tim berjulukan Tangsel Warrior.

Sebelumnya, Egy Maulana Vikri dipanggil ke timnas U-24 Indonesia yang tampil
di Asian Games 2023 Hangzhou, China.

Selama membela timnas U-24 Indonesia, Egy Maulana Vikri, melewati dua pertandingan Dewa United di Liga 1 2023-2024 pekan ke-13 dan 14.

Hasilnya, Dewa United menelan kekalahan 1-0 dari Persita Tangerang dan bermain imbang 1-1 kontra Persebaya Surabaya.

Diakui Jan Olde Riekerink, dia selalu mengamati penampilan eks pemain Lechia Gdansk itu di timnas U-24 Indonesia.

Kendati begitu, Jan Olde Riekerink, enggan menyampaikan penilaiannya terhadap Egy Maulana Vikri bersama timnas U-24 Indonesia besutan Indra Sjafri tersebut.

Langkah timnas U-24 Indonesia sendiri di Asian Games 2023 terhenti pada babak 16 Besar usai takluk 2-0 dari Uzbekistan.

Baca Juga: Persis Gagal Menang, Pelatih Frustrasi pada Hasil Pertandingan

"Saya menonton pertandingan dari timnas," kata pelatih asal Belanda itu.

"Tapi saya tidak bisa menilai, karena saya tidak tahu taktik dan permainannya gimana."


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X