Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Berkat Christian Eriksen, Adaptasi Rasmus Hojlund di Man United Berjalan Mulus

By Raka Kisdiyatma Galih - Selasa, 10 Oktober 2023 | 21:45 WIB
Rasmus Hojlund merayakan gol saat Man United tandang ke Burnley pada duel Liga Inggris di Turf Moor (23/9/2023).
PAUL ELLIS/AFP
Rasmus Hojlund merayakan gol saat Man United tandang ke Burnley pada duel Liga Inggris di Turf Moor (23/9/2023).

BOLASPORT.COM - Gelandang Manchester United, Christian Eriksen, mengungkapkan bahwa dirinya mempunyai andil dalam adaptasi cepat kompatriotnya di Timnas Denmark, Rasmus Hojlund, di Old Trafford.

Rasmus Hojlund memutuskan berganti klub pada musim panas 2023.

Striker Timnas Denmark itu meninggalkan Atalanta dan bergabung ke Manchester United.

Demi menebus Hojlund, Man United sampai rela merogoh kocek senilai 75 juta euro atau setara dengan Rp1,2 triliun.

Setan Merah tentu tak akan mau mengeluarkan nominal sebesar itu  jika tak memiliki kepercayaan besar kepada Hojlund.

Hanya dalam waktu singkat, striker berusia 20 tahun pun berhasil menjawab kepercayaan tersebut dengan performa menjanjikan.

Sempat mengalami cedera di awal-awal kedatangannya, Hojlund kini tak tergantikan sebagai ujung tombak utama Man United.

Baca Juga: Real Madrid Ditunggu Jadwal Berat Usai Jeda Internasional, Reuni dengan Sergio Ramos hingga El Clasico Lawan Barcelona

Hojlund juga telah mengemas tiga gol yang seluruhnya tercipta di ajang Liga Champions.

Adaptasi cepat penyerang berpostur 191 cm ituterbilang cukup mengejutkan.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Manchester Evening News

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X