Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Marc Klok Legowo Jika Tak Dimainkan sebagai Starter Timnas Indonesia Lawan Brunei Darussalam, tapi....

By Wila Wildayanti - Senin, 16 Oktober 2023 | 13:30 WIB
Marc Klok (kanan) bersama para pemain saat menjalani latihan di Brunei Darussalam sebelum menjalani leg kedua putaran pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Dokumentasi PSSI
Marc Klok (kanan) bersama para pemain saat menjalani latihan di Brunei Darussalam sebelum menjalani leg kedua putaran pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Sehingga nantinya tim Merah Putih memiliki modal bagus di putaran kedua.

Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Leg Kedua Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia

Apalagi jika lolos ke puataran kedua timnas Indonesia bisa bergabung dalam Grup F yang telah dihuni oleh Irak, Vietnam, dan Filipina.

Dengan begitu, saat ini semua pemain timnas Indonesia fokus untuk bisa meraih hasil terbaik di markas Brunei Darussalam.

"Yang terpenting adalah tim harus bagus, kita harus menang, itu penting, siapa pun yang main, siapapun cetak gol, kita lihat nanti," ucap Klok.

"Yang penting kita datang untuk kemenangan, untuk negara supaya chemistry lebih baik, FIFA Rangking juga lebih baik," tuturnya.

Marc Klok memang tak keberatan alias legowo meski tak dimainkan sebagai starter.

Tapi ia menuntut timnas Indonesia harus bisa meraih kemenangan pada laga leg kedua ini.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X