Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Denmark Open 2023 - Sensasi Sat Set Ana/Tiwi, Hadirkan Skor Kembar dan Menembus Perempat Final

By Agung Kurniawan - Jumat, 20 Oktober 2023 | 10:30 WIB
Aksi ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi pada babak kedua Denmark Open 2023
PBSI.ID
Aksi ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi pada babak kedua Denmark Open 2023

"Walau sempat beberapa kali kehilangan poin tapi kami mampu kembali lagi dengan permainan yang kami mau," kata Tiwi menjelaskan.

Berkat kemenangan ini, Tiwi merasa permainannya pada babak kedua jauh lebih baik dibandingkan babak pertama.

Tiwi sepenuhnya menyaradi bahwa hal ini tidak boleh membuatnya terlena karena pada perempat final akan menghadapi laga berat.

"Kami merasa permainan kami lebih baik dari babak pertama kemarin," kata Tiwi menjelaskan.

Baca Juga: Yonex Sunrise Doubles Special Championships 2023, Sumbangsih Peraih Emas Olimpiade Sydney, Candra Wijaya Jaga Sektor Ganda

"Tapi kami tidak mau berpuas diri dulu, masih ada tugas besok di perempat final," tuturnya menambahkan.

Sementara itu, Ana menyebut kunci kemenangannya hari ini adalah tampil dengan penuh percaya diri.

Dengan perasaan tersebut, Ana bahkan bisa tampil 'sat-set' untuk menempatkan pukulan akuratnya di wilayah lawan.

"Kami tadi menanamkan keyakinan yang tinggi," ucap Ana, melalui siaran PBSI yang diterima BolaSport.com.

"Kami percaya apa yang kami rencanakan bisa berhasil jadi kami percaya diri untuk melakukan pukulan."


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : PBSI.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X