Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ditendang Karena Marc Marquez, Pembalap Gresini Racing Geram dengan Tim Sendiri

By Agung Kurniawan - Senin, 23 Oktober 2023 | 18:44 WIB
Pembalap Gresini Racing, Fabio Di Giannantonio usai meraih podium pada MotoGP Australia 2023
MOTOGP.COM
Pembalap Gresini Racing, Fabio Di Giannantonio usai meraih podium pada MotoGP Australia 2023

Rider berkebangsaan Italia itu merasa kecewa sekaligus sedih dengan situasi yang sedang dia alami pada saat ini.

Dengan kenyataan ini, Di Giannantonio sudah tidak bisa mewujudkan harapannya bersama Gresini Racing.

"Saya merasa sangat sedih karena saya benar-benar mencurahkan segalanya untuk tim ini," ucap Di Giannantonio, dilansir dari Motosan.

"Sedikit menyedihkan bagi saya karena saya benar-benar ingin menggapai target utama saya bersama tim ini," imbuhnya.

Walau merasa sedih dan kecewa, rider berusia 25 tahun tersebut sadar bahwa dia harus bersikap profesional dengan hal ini.

Di sisi lain, Di Giannantonio juga tidak bisa menyembunyikan rasa kesalnya kepada Gresini Racing, timnya sendiri.

Dia sebenarnya ingin timnya untuk menunggu lebih lama lagi alih-alih mengambil keputusan yang bersifat terlalu buru-buru.

Gresini juga diharapkan lebih percaya dengan progres yang ditunjukkan Di Giannantonio di bawah arahan kepala kru Frankie Carchedi

"Tapi kemudian di sisi lain ini adalah soal Marc Marquez, kami di jalur profesional dan hal itu bisa terjadi," ucap Di Giannantonio.

"Ini adalah hal yang wajar karena ini adalah soal Marquez, saya juga tak suka dengan cara tim mengelola situasi ini."


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X