Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Barcelona Vs Real Madrid - El Clasico Jilid Pertama Panas Setiap Lini

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 27 Oktober 2023 | 11:15 WIB
Para pemain Barcelona dan Real Madrid terlibat keributan dalam laga pramusim bertajuk El Clasico di AT&T Stadium, Texas pada Minggu (30/7/2023) pagi hari WIB.
SAM HODDE/AFP
Para pemain Barcelona dan Real Madrid terlibat keributan dalam laga pramusim bertajuk El Clasico di AT&T Stadium, Texas pada Minggu (30/7/2023) pagi hari WIB.

Pertarungan lini belakang juga tak kalah menarik pada El Clasico jilid pertama.

Dalam beberapa musim terakhir, Xavi Hernandez kerap menempatkan Ronald Araujo sebagai bek kanan untuk menghadapi Vinicius Junior di El Clasico.

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, tak mau disiksa kekalahan keempat dari Barcelona saat bertemu pada El Clasico di Copa del Rey (5/4/2023).
GIUSEPPE CACACE/AFP
Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, tak mau disiksa kekalahan keempat dari Barcelona saat bertemu pada El Clasico di Copa del Rey (5/4/2023).

Baca Juga: Andre Onana Buka Suara Usai Alejandro Garnacho Terancam Disanksi FA karena Postingan Berbau Rasialisme ke Dirinya

Namun, untuk pertemuan perdana musim ini, duel bakal berganti menjadi milik Joao Cancelo vs Vinicius.

Bek berusia 29 tahun tersebut tampil menjanjikan di awal musim sebagai pinjaman dari Man City.

Menariknya, duel melawan Vinicius akan menjadi yang pertama sebagai bek kanan mengingat kali terakhir keduanya berhadapan pada semifinal Liga Champions 2021-2022.

Kala itu Cancelo juga dipasang sebagai bek kiri sehingga tidak langsung berduel dengan winger asal Brasil tersebut.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : LaLiga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
36
85
2
Arsenal
36
83
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
35
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
35
62
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Villarreal
35
48
9
Valencia
34
47
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
35
66
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X