Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

21 Pemain Timnas U-17 Indonesia Sudah Diumumkan, Ada Pesan Penting dari Erick Thohir

By Sasongko Dwi Saputro - Rabu, 1 November 2023 | 12:15 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat memberikan keterangan kepada awak media dalam acara yang terkait Yayasan Sepak Bola di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Sabtu (28/10/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat memberikan keterangan kepada awak media dalam acara yang terkait Yayasan Sepak Bola di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Sabtu (28/10/2023).

BOLASPORT.COM - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memberikan pesan kepada Timnas U-17 Indonesia yang tampil di Piala Dunia U-17 2023.

Bima Sakti selaku Pelatih Kepala Timnas U-17 Indonesia sudah resmi mengumumkan skuad akhir untuk Piala Dunia U-17 2023 pada Rabu (1/11/2023).

Timnas U-17 Indonesia sudah mendaftarkan 21 pemain untuk gelaran Piala Dunia U-17 2023.

Skuad Garuda Asia sendiri bakal berada di Grup A pada Piala Dunia U-17 2023.

Timnas U-17 Indonesia satu grup dengan Ekuador, Panama, dan Maroko.

Seluruh pertandingan Timnas U-17 Indonesia bakal dilangsungkan di Stadion Gelora Bung Tomo. Surabaya.

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir angkat bicara soal skuad Timnas U-17 Indonesia.

Erick Thohir mengaku yakin Timnas U-17 Indonesia bakal tampil maksimal di kandang sendiri selama Piala Dunia U-17 2023.

Baca Juga: Bima Sakti Tak Akan Anggap Remeh Kekuatan Lawan-lawan Timnas U-17 Indonesia di Piala Dunia U-17 2023

Keyakinan tersebut didasarkan pada hasil pemusatan latihan selama sebulan di Jerman.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Antaranews
REKOMENDASI HARI INI

Erik ten Hag Minta Semua Pemain Manchester United Mencontoh Antony

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114

TERPOPULER

Close Ads X