Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Korea Masters 2023 - Calon Lawan Rahmat/Kevin Berstatus Unggulan dan Gacor Main Rangkap

By Nestri Y - Rabu, 8 November 2023 | 09:30 WIB
Ganda putra Indonesia, Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya Sukamuljo, saat tampil pada babak pertama Korea Masters 2023 di Gwangju Women's University Stadium, Gwangju, Korea Selatan, 7 November 2023.
PBSI
Ganda putra Indonesia, Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya Sukamuljo, saat tampil pada babak pertama Korea Masters 2023 di Gwangju Women's University Stadium, Gwangju, Korea Selatan, 7 November 2023.

BOLASPORT.COM - Ganda putra Indonesia, Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya Sukamuljo harus mewaspadai calon lawan mereka di babak kedua Korea Masters 2023 yang memiliki status unggulan dan pamor sebagai pasangan ulet.

Kesuksesan Rahmat/Kevin melaju ke babak 16 besar turnamen BWF World Tour Super 300 itu tetap harus diiringi rasa waspada.

Lawan tentu akan semakin sulit dan itulah yang kini akan dihadapi duet kombinasi senior-junior tersebut.

Rahmat/Kevin harus benar-benar menyiapkan diri dalam menyambut laga menantang pasangan ganda putra unggulan tiga asal Taiwan, Lee Jhe-Huei/Yang Po-Hsuan.

Tak tanggung-tanggung, Lee/Yang mengantongi kemenangan mereka di babak pertama dengan sangat mudah.

Ganda putra peringkat 17 dunia itu mengalahkan wakil Malaysia, Lwi Sheng Hao/Jimmy Wong, dengan skor super telak, 21-8, 21-11.

Kemenangan tersebut bahkan mereka raih hanya dalam 21 menit saja.

Kegesitan Lee/Yang jelas menjadi keunggulan besar yang harus diantisipasi Rahmat/Kevin yang notabene baru dipasangkan.

Baca Juga: Korea Masters 2023 - Unggulan Teratas Ambyar usai Chou Tien Chen Keok di Tangan Junior Underdog, 3 Unggulan Langsung Angkat Kopor

Apalagi, bagi Kevin Sanjaya yang lebih senior, ia pun belum pernah ada pengalaman menghadapi Lee/Yang saat masih berpasangan dengan Marcus Fernaldi Gideon.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Bwftournamentsoftware.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X