Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Cristiano Ronaldo dan Sadio Mane Jadi Role Model Penyerang Senegal di Piala Dunia U-17 2023

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Selasa, 14 November 2023 | 21:30 WIB
Para pemain timnas U-17 Senegal merayakan gol ke gawang Polandia dalam matchday 2 babak penyisihan Grup Di di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Bandung pada Selasa (14/11/2023).
Doc. LOC WCU17/SBN
Para pemain timnas U-17 Senegal merayakan gol ke gawang Polandia dalam matchday 2 babak penyisihan Grup Di di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Bandung pada Selasa (14/11/2023).

Seusai pertandingan, Gueye sempat melakukan sesi wawancara dengan awak media.

Penyerang dengan nomor punggung 19 itu mengaku sangat senang karena bisa meraih kemenangan atas Polandia.

Ia mengaku bahwa para pemain timnas U-17 Senegal berhasil menang karena mengikuti saran dan instruksi dari pelatih.

"Perasaan kami sangat senang karena bisa bermain dengan cara seperti ini tadi," ucap Gueye kepada awak media di Stadion Si Jalak Harupat pada Selasa (14/11/2023).

"Jadi, kami benar-benar bermain menyerang dengan cara seperti ini karena kami mendengarkan saran dan instruksi yang ada dan kami tahu persis apa yang harus dilakukan untuk meraih kemenangan di sana," lanjutnya.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Alihkan Fokus Usai Menang Atas Kaledonia Baru, Timnas U-17 Brasil Langsung Mata-matai Inggris vs Iran

Pemain bertubuh jangkung itu juga mengatakan bahwa instruksi pelatih sangat penting bagi tim untuk bisa melaju jauh di turnamen ini.

Tidak hanya itu, timnas U-17 Senegal sangat ingin membuktikan diri sebagai juara Afrika.

"Kami berpegang teguh pada instruksi pelatih, yaitu untuk menghadapi pertandingan bukan hanya karena keinginan kami, tetapi dengan tetap setia pada identitas kami sebagai juara Afrika," ucapnya.

"Oleh karena itu, kami berada di sini untuk mempertaruhkan gelar juara itu," imbuh Gueye.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X