Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Top Skor Piala Dunia U-17 2023 - Sengit, 5 Pemain Rebutan Posisi Teratas Berkat Koleksi 3 Gol

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 15 November 2023 | 23:15 WIB
Suasana pertandingan Senegal Vs Polandia di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Selasa (14/11/2023) sore.
LOC WCU17/SBN
Suasana pertandingan Senegal Vs Polandia di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Selasa (14/11/2023) sore.

Sebelumnya Berchimas sudah mengepak dua gol saat membantu Negeri Paman Sam menang 3-1 atas Korea Selatan pada matchday pertama Grup E.

Untuk sementara penyerang Senegal, Idrissa Gueye, memimpin dalam daftar top skor usai mencetak hat-trick ke gawang Polandia saat membantu timnya menang 4-1 satu hari lalu.

Trigolnya ke gawang Polandia sudah cukup untuk membuat Gueye melesat ke posisi teratas top skor Piala Dunia U-17 2023.

Adapun dalam daftar teratas top skor juga diisi oleh dua pemain Brasil, Kaua Elias dan Rayan Rocha.

Khusus Kaua Elias, sang pemain sempat mencetak hat-trick saat Brasil melumat Kaledonia Baru 9-0.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Gestur Aneh Titisan Messi saat Cetak Gol Tendangan Bebas Super di Timnas Argentina

Arkhan Kaka Putra sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam match day kedua babak penyisihan grup A Piala Dunia U-17 2023 antara timnas U-17 Indonesia versus timnas U-17 Panama di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Senin (13/11/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Arkhan Kaka Putra sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam match day kedua babak penyisihan grup A Piala Dunia U-17 2023 antara timnas U-17 Indonesia versus timnas U-17 Panama di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Senin (13/11/2023).

Sementara itu Rayan sendiri mencetak brace dalam pertandingan tersebut di Grup C.

Satu gol yang menjadi pelengkap untuk gol ketiga dari Rayan dicetak saat dirinya menyumbang 1 gol dalam kemenangan Brasil atas Iran pada laga perdana di Grup C.

Sementara itu, pencetak hat-trik pertama di Piala Dunia U-17 2023, Mamadou Doumbia harus puas posisinya rawan tergusur.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X