Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala Dunia U-17 2023 - Argentina Jumpa Brasil, Titisan Messi Siap Balas Dendam

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 22 November 2023 | 00:15 WIB
Selebrasi kapten timnas U-17 Argentina, Claudio Echeverri, usai menjebol gawang timnas U-17 Venezuela pada babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023.
dok. LOC WCU17/SBN
Selebrasi kapten timnas U-17 Argentina, Claudio Echeverri, usai menjebol gawang timnas U-17 Venezuela pada babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023.

Kerja keras tim juga tak lepas dari peranan pelatih Diego Placente yang menginstruksikan untuk mencontoh timnas senior dalam bermain di Piala Dunia.

"Saya senang, bahagia atas kemenangan hari ini dan juga karena kekalahan yang kami alami pada laga pertama melawan Senegal membuat kami sangat termotivasi" kata Echeverri kepada awak media dalam sesi wawancara pasca-laga kontra Venezuela.

"Kami baik-baik saja, bahagia, tenang dan kami memikirkan tentang Brasil."

"Semua pemain telah bekerja selama dua tahun, bersama-sama."

Baca Juga: Top Scorer Piala Dunia U-17 - Junior Messi Akhirnya Tembus Puncak

"Diego Placente meminta kami untuk bermain, menonton, bagaimana pemain yang lebih tua bermain, dan hari ini kami memainkan permainan yang hebat," tutur Echeverri.

Lebih lanjut, Echeverri sudah tidak sabar untuk bertemu dengan rival Amerika Selatan, timnas U-17 Brasil di babak 8 besar Piala Dunia U-17 2023.

Pemain yang kerap dijuluki sebagai titisan Lionel Messi itu mengakui jika timnya siap untuk balas dendam dalam pertemuan kali ini.

Pasalnya, di U-17 CONMEBOL Championship 2023, Argentina sempat keok 2-3 dari Brasil.

"Jelas ini adalah laga el classico," ujar Echeverri melanjutkan.

"Mereka berdua pasti ingin menang dan kami akan memberikan yang terbaik."

"Di ajang Amerika Selatan kami merasakan hal pahit karena mereka mengalahkan kami."

"Namun, sekarang kami akan membalas dendam di Piala Dunia," pungkasnya.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X