Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala Dunia U-17 2023 - Alasan Timnas U-17 Jerman Hanya Berlatih Dengan Empat Pemain Jelang Jumpa Argentina

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 26 November 2023 | 19:00 WIB
Suasana sepi latihan Timnas U-17 Jerman di Lapangan Kotabarat, Solo, Minggu (26/11/2023) sore WIB.
SASONGKO DWI SAPUTRO/BOLASPORT.COM
Suasana sepi latihan Timnas U-17 Jerman di Lapangan Kotabarat, Solo, Minggu (26/11/2023) sore WIB.

BOLASPORT.COM - Jelang Jumpa Argentina, Timnas U-17 Jerman mempersiapkan diri hanya dengan empat pemain pada sesi latihan.

Timnas U-17 Jerman baru sampai di Kota Solo pada Minggu (26/11/2023).

Tim berjuluk Die Manschaft tersebut terbang dari Kota Jakarta.

Sebagai informasi, Timnas U-17 Jerman sendiri baru saja melewati babak perempat final saat jumpa Spanyol.

Saat itu, tim asuhan Christian Wuck tersebut sukses menang dengan skor 1-0.

Kemenangan tersebut membuat Jerman sudah ditunggu Argentina pada babak semifinal.

Laga tersebut bakal digelar pada Selasa (28/11/2023) pukul 15.30 WIB.

Usai sampai di Kota Solo, Timnas U-17 Jerman langsung menggelar sesi latihan.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 Capai Semifinal, Erick Thohir Ungkap Satu Permintaan

Sesi latihan tersebut digelar pada Minggu (26/11/2023) pukul 16.30 WIB di Lapangan Kotabarat, Solo.

Saat diperbolehkan masuk ke lokasi latihan, awak media menyaksikan pemandangan unik.

Tidak ada nama-nama pemain inti yang jadi tulang punggung Die Manschaft sepanjang Piala Dunia U-17 2023.

Nama-nama pemain seperti Eric Da Silva Moreira, Max Moerstedt, Paris Brunner, dan Bilal Yalcinkaya juga tak terlihat pada sesi latihan tersebut.

Timnas U-17 Jerman hanya berlatih dengan empat pemain.

Keempat nama tersebut adalah Almugera Kabar, Maxim Dai, Kurt Ruger, dan Maximilian Herweth.

Pemandangan tersebut membuat awak media pun keheranan.

Beruntung, perwakilan Timnas U-17 Jerman pun menghampiri dengan awak media.

Baca Juga: Jadwal Babak Semifinal Piala Dunia U-17 2023 - Argentina Vs Jerman dan Prancis Vs Mali

Saat itu, Timnas U-17 Jerman diwakili oleh Dennis Jantos selaku Press Officer.

Dennis pun berbicara mengenai alasan terkait latihan kecil tersebut.

Menurutnya, para pemain sedang menjalani pemulihan usai perjalanan melelahkan dari Kota Jakarta.

Selain itu, para pemain yang tampil saat jumpa Spanyol diberi waktu untuk memulihkan diri.

"Oke guys, saya Denis sebagai Press Officer dari Tim nasional Jerman," ujar Dennis Jantos saat diwawancarai BolaSport.com.

"Mungkin ini hanya latihan kecil bagi kita."

"Hanya empat pemain, karena kita harus melakukan recovery."

"Sesudah melalui laga sulit lawan Spanyol."

"Dan perjalanan jauh dari Jakarta ke Solo," tutupnya.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X