Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dua Kali Saingi Francesco Bagnaia, Diggia Buktikan Masih Layak Bertahan di MotoGP

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 27 November 2023 | 13:15 WIB
Pembalap Italia, Fabio Di Giannantonio menutup perpisahan dengan manis bersama Gresini Racing pada MotoGP Valencia 2023
MOTOGP.COM
Pembalap Italia, Fabio Di Giannantonio menutup perpisahan dengan manis bersama Gresini Racing pada MotoGP Valencia 2023

BOLASPORT.COM - Pembalap Italia, Fabio Di Giannantonio, mengakhiri musim yang manis bersama Gresini Racing pada MotoGP 2023.

Diggia sapaan akrabnya, tampil luar biasa pada seri balap terakhir di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Minggu (26/11/2023).

Mengawali balapan dari grid ke-11 atau baris keempat, Diggia berhasil merangsek ke zona tiga besar.

Hingga akhirnya dia mampu menyelesaikan balapan pada posisi runner-up di belakang Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo).

Sayangnya, raihan back-to-back podium Diggia dibatalkan karena terbukti melakukan pelanggaran dalam tekanan ban.

Keputusan itu didapat Diggia baru beberapa jam setelah ia merayakan pesta podium terakhirnya bersama Gresini.

Diggia disanksi mendapatkan penalti 3 detik dan turun ke posisi keempat pada hasil akhir balapan MotoGP Valencia 2023.

Baca Juga: Moto3 Valencia 2023 - Mario Aji Akhiri Musim dengan Baik, Pembalap Indonesia Menatap Moto2

Namun di luar hasi itu semua, Diggia membuktikan bahwa dirinya masih layak bertahan di MotoGP.

Cukup ironi, pembalap potensial seperti Diggia sejauh ini masih belum mendapatkan kepastian untuk tetap berkompetisi kelasnya para raja.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Crash.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X