Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Janji Bos Honda di Depan Luca Marini Jelang Tes MotoGP Valencia, 'Bukan Motor yang Bikin Marc Marquez Kecewa'

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 28 November 2023 | 10:00 WIB
Pembalap Repsol Honda yang baru, Luca Marini (tengah), berbicara dengan kru jelang Tes MotoGP Valencia. Tampak dalam foto manajer tim Honda, Alberto Puig (kanan).
MOTOGP.COM
Pembalap Repsol Honda yang baru, Luca Marini (tengah), berbicara dengan kru jelang Tes MotoGP Valencia. Tampak dalam foto manajer tim Honda, Alberto Puig (kanan).

BOLASPORT.COM - Manajer Repsol Honda, Alberto Puig, menjanjikan racikan baru untuk motor Honda RC213V 2024 jelang Tes MotoGP Valencia.

Tes MotoGP Valencia akan digelar di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, pada Selasa (28/11/2023) hari ini.

Rekrutan anyar Repsol Honda yakni Luca Marini juga akan menjajal RC213V untuk pertama kalinya.

Marini tampak antusias menatap perkenalan pertama dengan motor yang sejauh ini dikenal sulit dikendalikan.

Karakter Marini yang analitis dan metodis diyakini bisa membantu Honda untuk keluar dari krisis yang sedang mereka alami.

"Luca adalah pembalap pertama yang menghubungi kami saat kepergian Marc diumumkan," jelas Puig di MotoGP.com.

"Melihat situasinya, dan perkembangannya yang bagus selama bertahun-tahun, kami memutuskan untuk merekrutnya."

"Kami yakin dengan pengalamannya bersama motor lain, ia akan membantu kami," tambah mantan pembalap ini.

Marini datang ke Honda hanya sendiri tanpa ada pendampingan dari satu pun krunya di VR46.

Baca Juga: Mengapa Marc Marquez Tidak Mengeluh Saat Jorge Martin Menyenggol dan Buyarkan Impiannya pada Balapan Terakhir dengan Honda?


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X