Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lomba Lari di Berbagai Negara, Empat Atlet Pakai Sepatu Luncuran Terbaru Ortuseight: Hypersonic 1.3

By Ragil Darmawan - Minggu, 3 Desember 2023 | 13:07 WIB
Ortuseight meluncurkan sepatu lari seri terbaru yakni Hypersonic 1.3 yang mengalami upgrade pada sisi upper menggunakan material single layer ultra breathable mesh.
ORTUSEIGHT
Ortuseight meluncurkan sepatu lari seri terbaru yakni Hypersonic 1.3 yang mengalami upgrade pada sisi upper menggunakan material single layer ultra breathable mesh.

BOLASPORT.COM - Ortuseight terus melakukan peningkatan dengan mengenalkan sepatu lari yang lebih ringan dan nyaman, serta telah digunakan oleh empat atlet untuk berkompetisi di berbagai negara.

Kembali menggunakan tajuk 'Your Flying Machine', Ortuseight meluncurkan sepatu lari seri terbaru yakni Ortuseight Hypersonic 1.3.

Memiliki beberapa keunggulan dari seri pendahulunya, upgrade sepatu lari ini menjadi item release yang paling ditunggu oleh #TeamOrtuseight dan #Ortuseighrunners seluruh Indonesia.

Setelah melalui proses development yang cukup panjang, Ortuseight Hypersonic 1.3 memang melakukan trial run sebagai marka peluncurannya.

Berturut-turut seri ini digunakan oleh para atlet lari kebanggaan Indonesia pada beberapa event lari internasional.

Adapun deretan atlet yang menggunakan sepatu ini untuk berkompetisi yaitu Tazi Ahmad pada Berlin Marathon 2023, Hendri Pardede pada Chicago Marathon 2023, Andi Wibowo di Mandalika 2023 dan Maya Djatirman pada Ironman World Championship Women’s Race di Kona, Hawaii 2023.

"Memperkenalkan HYPERSONIC 1.3, peningkatan terbaik pada sepatu lari kami yang kokoh," tulis keterangan dalam akun resmi media sosial @ortuseightrunning.

"Dengan rekam jejak internasional, edisi terbaru ini telah menaklukan beberapa balapan paling menantang, antara lain PTO Asian Open Singapore 2023 & Iron Man World Championship 2023 oleh @andy_wibowow, Berlin Marathon oleh @taziahmaddani28, Chicago Marathon oleh @hendri_pdd, dan Ironman World Championship Women's Race di Kailua-Kona oleh @mayadjatirman."

Dari sisi fitur, sepatu lari teknikal ini mengalami upgrade pada sisi upper di mana material single layer ultra breathable mesh yang digunakan membuat pengguna dijamin lebih nyaman karena mesh dibuat tanpa menggunakan tambahan apapun yang memberikan kenyamanan bernapas dan sensasi gerak lebih ringan.

Mesh yang enteng dan berlubang lapang direkomendasikan untuk suhu panas atau situasi dengan kelembaban tinggi.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Ortuseight

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X