Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Laga Persija Vs Persita Ditonton Puluhan Ribu The Jakmania, Divaldo Alves: Kami Juga Ingin Menang!

By cherlie ferisna febrianti - Senin, 4 Desember 2023 | 07:15 WIB
Pelatih Persita Tangerang, Divaldo Alves, saat hadir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (3/12/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persita Tangerang, Divaldo Alves, saat hadir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (3/12/2023).

Bahkan pelatih asal Portugal ini menyebut timnya dengan sengaja menyerang Persija sejak awal.

Karena ia menganggap jika Rizky Ridho dkk mendapat bola sejak awal akan membahayakan gawang Persita Tangerang.

Mengingat lini tengah Macan Kemayoran yang lebih produktif dibandingkan dengan Pendekar Cisadane.

"Pada babak pertama ada beberapa kesalahan, tapi kami perbaiki," ucap Divaldo Alves.

"Babak kedua kita fight untuk cari hasil positif. Dan gol itu memang itu salah-salah dari kita tapi kita berusaha untuk cari hasil positif."

Masuknya Fahreza Sudin pada babak kedua juga membuat Divaldo lebih tenang.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Kembali ke SUGBK, Persija Ditahan Imbang Persita

Harus ia akui bahwa pemain kelahiran Ternate, Maluku Utara itu membuat tim lebih baik.

"Fahreza adalah pemain yang sangat istimewa."

"Dia masuk dia seperti mesin yang bekerja keras untuk hari ini. Saya bahagia karena Fahreza masuk dengan sempurna," ujarnya.

Meski mendapat satu poin tambahan, perjuangan Persita masih sangat panjang.

Mengingat dengan 23 poin yang dikumpulkan, Pendekar Cisadane masih berada di batas aman zona degradasi, peringkat ke-15.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
36
85
2
Arsenal
36
83
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
35
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
35
62
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Villarreal
35
48
9
Valencia
34
47
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
35
66
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X