Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Liga Champions - Menang Dramatis, AC Milan Kirim Diri Sendiri ke Liga Europa

By Sri Mulyati - Kamis, 14 Desember 2023 | 05:04 WIB
Gelandang AC Milan, Samuel Chukwueze, merayakan gol ke gawang Newcastle United pada matchday ke-6 Liga Champions di Stadion St. James' Park, Rabu (13/12/2023).
PAUL ELLIS
Gelandang AC Milan, Samuel Chukwueze, merayakan gol ke gawang Newcastle United pada matchday ke-6 Liga Champions di Stadion St. James' Park, Rabu (13/12/2023).

Pobega memberikan operan pendek ke Okafor yang langsung diteruskan sang pemain ke Chukwueze.

Tanpa pikir panjang, Chukwueze mengirimkan tembakan keras yang hanya bisa membuat Mike Maignan pasrah.

Newcastle United masih mencoba mencari gol balasan, tetapi skor 2-1 untuk keunggulan AC Milan tetap bertahan hingga akhir.

Kedua tim gagal melaju ke babak 16 besar Liga Champions, tetapi AC Milan masih lengser ke Liga Europa.

Newcastle United 1-2 AC Milan (Joelinton 33’ - Christian Pulisic 59’, Samuel Chukwueze 84')

Susunan pemain:

Newcastle United (4-3-3): 1-Martin Dubravka; 2-Kieran Trippier (33-Dan Burn 63’), 6-Jamaal Lascelles, 5-Fabian Schar, 21-Tino Livramento; 67-Lewis Miley (36-Sean Longstaff 71’), 39-Bruno Guimaraes, 7-Joelinton; 24-Miguel Almiron, 9-Callum Wilson, 10-Anthony Gordon (14-Alexander Isak 62’)

Pelatih: Eddie Howe

AC Milan (4-3-3): 16-Mike Maignan; 42-Alessandro Florenzi, 19-Theo Hernandez, 3-Fikayo Tomori, 2-Davide Calabria; 8-Ruben Loftus-Cheek (32-Tommaso Pobega 73’), 14-Tijani Reijnders, 80-Yunus Musah (21-Samuel Chukwueze 83’); 10-Rafael Leao (95-Davide Bartesaghi 88'), 9-Olivier Giroud (17-Noah Okafor 83’), 11-Christian Pulisic (15-Luka Jovic 73’)

Pelatih: Stefano Pioli


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : UEFA.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X