Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Valencia Bikin Barcelona Bobrok di Eropa, Xavi Cuma Pasrah dan Kecewa

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 17 Desember 2023 | 13:45 WIB
Barcelona menjadi tim terburuk di Eropa dalam hal efektivitas usai bermain seri 1-1 melawan Valencia dalam lanjutan Liga Spanyol 2023-2024.
TWITTER.COM/BARCACENTRE
Barcelona menjadi tim terburuk di Eropa dalam hal efektivitas usai bermain seri 1-1 melawan Valencia dalam lanjutan Liga Spanyol 2023-2024.

BOLASPORT.COM - Xavi Hernandez hanya bisa pasrah dan kecewa setelah Valencia membuat Barcelona catatkan rekor bobrok di Eropa.

Barcelona masih belum bisa beranjak dari periode negatif mereka.

Setelah kalah dari Antwerp di laga pamungkas fase grup Liga Champions, giliran hasil seri kontra Valencia yang dipetik Barcelona.

Pada jornada ke-17 Liga Spanyol 2023-2024, Sabtu (16/12/2023) atau Minggu dini hari WIB, Barcelona dan Valencia bermain seri 1-1 di Stadion Mestalla.

Sempat melalu paruh pertama dengan skor kacamata, Barcelona mampu membuka keunggulan di babak kedua tepatnya pada menit ke-55.

Sepakan dari Joao Felix yang menuntaskan umpan dari Raphinha mampu membawa El Barca unggul dulu atas Valencia.

Gol tersebut hanya bertahan selama 15 menit saja setelah tuan rumah menjebol gawang Inaki Pena melalui Hugo Guillamon.

Baca Juga: Kalau Cuma Bisa Nyicil, Barcelona Jangan Ngarep Dapatkan Titisan Lionel Messi

Skor imbang 1-1 akhirnya bertahan hingga laga bubaran.

Bagi Barcelona, tambahan 1 angka di markas Valencia membuat mereka untuk sementara naik ke peringkat ketiga dengan 35 poin.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mundodeportivo.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X