Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dihuni 7 Pemain Naturalisasi, Shin Tae-yong Upayakan Timnas Indonesia Lolos ke 16 Besar Piala Asia 2023

By Abdul Rohman - Selasa, 19 Desember 2023 | 22:45 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang melambaikan tangan kepada fans di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang melambaikan tangan kepada fans di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023).

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, nampak tidak mematok target yang muluk-muluk di Piala Asia 2023 Qatar yang mulai bergulir 12 Januari hingga 10 Februari 2024.

Shin Tae-yong mengaku ingin fokus lebih dulu membawa timnas Indonesia lolos ke 16 besar Piala Asia 2023.

Di Piala Asia 2023, timnas Indonesia menempati Grup A bersama Irak, Vietnam, dan Jepang.

Pada laga perdananya, timnas Indonesia menghadapi Irak, Senin (15/1/2024).

Dilanjutkan berjumpa Vietnam, Jumat (19/1/2024) dan Jepang, Rabu (24/1/2024).

"Persiapan kami targetnya (lolos) 16 besar, untuk itu saya akan berusaha. Tim juga begitu (akan berusaha)," kata Shin Tae-yong di Hotel Le Meridien, Jakarta Pusat, Selasa (19/12/2023).

Tergabung di Grup D Piala Asia 2023, Shin Tae-yong sadar bahwa rangking FIFA timnas Indonesia paling rendah dibandingkan pesaingnya.

Baca Juga: Hasil Undian Malaysia Open 2024 - Jalan Juara Bertahan Tak Mudah, 14 Wakil Indonesia Buka Harapan di Awal Tahun

Jepang menduduki peringkat ke-17. Irak berada di urutan ke-63. Vietnam menempati posisi ke-94.

Sementara timnas Indonesia di tempat ke-146.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X