Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jika Ingin Juara Liga Inggris, Liverpool Harus Jaga Kondisi 3 Pemain Kunci

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Selasa, 2 Januari 2024 | 20:00 WIB
Liverpool diminta untuk menjaga kondisi tiga pemain kunci mereka apabila ingin menjadi juara Liga Inggris 2023-2024.
PETER POWELL
Liverpool diminta untuk menjaga kondisi tiga pemain kunci mereka apabila ingin menjadi juara Liga Inggris 2023-2024.

Berbagai catatan apik itu membuat tim asuhan Juergen Klopp menjadi favorit juara Liga Inggris musim ini.

Legenda Manchester United, Gary Neville, menyebut bahwa ada hal yang harus diperhatikan oleh Liverpool.

Dilansir BolaSport.com dari Sky Sports, The Reds harus menjaga kondisi tiga pemain kuncinya, yakni Alisson Becker, Virgil van Dijk, dan Mohamed Salah.

Menurut Neville, tiga pemain tersebut merupakan kunci performa hebat Liverpool musim ini.

Oleh karena itu, Liverpool wajib menjaga kondisi tiga pemain kunci mereka untuk bisa menjuarai Liga Inggris 2023-2024.

Mohamed Salah (kiri) dan Virgil van Dijk merayakan gol sang penyerang untuk Liverpool dalam duel melawan Everton pada lanjutan Liga Inggris di Anfield (21/10/2023).
PAUL ELLIS/AFP
Mohamed Salah (kiri) dan Virgil van Dijk merayakan gol sang penyerang untuk Liverpool dalam duel melawan Everton pada lanjutan Liga Inggris di Anfield (21/10/2023).

Baca Juga: Juergen Klopp Ketakutan Saat Tahu Kevin De Bruyne Sudah Sembuh dari Cedera

"Liverpool memiliki tiga pemain kelas dunia dalam diri Alisson, Virgil van Dijk dan Salah," ucap Neville.

"Van Dijk telah kembali ke performa terbaiknya dalam satu atau dua bulan terakhir."

"Rekor pertahanan Liverpool sangat bagus dan mereka telah mencatatkan banyak clean sheet."

"Alisson adalah penjaga gawang terbaik di dunia dan mereka memiliki seseorang yang mencetak gol dari area yang luas yang sangat konsisten dan memberikan hasil yang luar biasa dari tahun ke tahun. Itu tidak dapat dipercaya."

"Jika mereka menjaga ketiganya tetap fit, mereka memiliki peluang besar (untuk juara)," pungkasnya.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X