Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

10 Pemain Termuda di Piala Asia 2023 - Dua Bintang Timnas Indonesia Bersaing Dengan Pemain Brentford

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 5 Januari 2024 | 15:30 WIB
Penyerang PSS Sleman, Hokky Caraka
PSS Sleman
Penyerang PSS Sleman, Hokky Caraka

Bintang yang dimaksud adalah Kim Ji-soo.

Kim Ji-soo sendiri bukanlah sosok yang asing di telinga publik Indonesia.

Pasalnya, Kim Ji-soo pernah berduel lawan bek kanan sekaligus Kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam.

Asnawi juga sempat head-to-head dengan Ji-soo saat Jeonnam Dragons ditahan imbang Seongnam FC 2-2 pada pekan ke-6, Sabtu (8/4/2023).

Pada laga ini, Asnawi tampil lebih dominan dengan catatan dua assistnya untuk gol Valdivia dan Ha Nam.

Kim Ji-soo hanya bermain 63 menit, sedangkan Asnawi bermain 82 menit.

Pemain yang berposisi sebagai bek tengah tersebut kemudian mendapatkan tawaran sensasional dari salah satu klub besar Inggris, Brentford.

Baca Juga: Standar Tinggi Shin Tae-yong Untuk Tembus Timnas Indonesia - Bisa Lari 13 Kilometer dan VO2Max Minimal 60

Brentford pun resmi merekrutnya usai tampil apik pada Piala Dunia U-20 2023.

Saat ini, Kim Ji-soo masih tampil untuk tim reserve atau Brentford B.

Meski begitu, Jurgen Klinsmann masih mempercayainya satu tempat di lini belakang Timnas Korea Selatan.

Daftar Pemain Termuda di Piala Asia 2023 versi Footy Ranking

1.Beknaz Almazbekov (Kirgistan/18 tahun)
2.Montader Madjed (Irak/18 tahun)
3.Maksim Sarraf (Suriah/18 tahun)
4.Kim Ji-soo (Korea Selatan/19 tahun)
5.Marselino Ferdinan (Indonesia/19 tahun)
6.Hokky Caraka (Indonesia/19 tahun)
7.Nguyen Dinh Bac (Vietnam/19 tahun)
8.Alijoni Aini (19 tahun/Tajikistan)
9.Merk Kimi (19 tahun/Kirgistan)
10.Sultan Adil (19 tahun/Uni Emirat Arab)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Twitter

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X