Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

4 Stadion Liga 1 2023/2024 Siap Pakai VAR pada Februari 2024

By Abdul Rohman - Senin, 8 Januari 2024 | 21:30 WIB
Juru Bicara PT LIB (Liga Indonesia Baru), Sabina Katya, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (8/1/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Juru Bicara PT LIB (Liga Indonesia Baru), Sabina Katya, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (8/1/2024).

BOLASPORT.COM - Empat stadion Liga 1 2023/2024 siap menerapkan Video Assistant Referee (VAR).

Hal tersebut diungkapkan oleh Humas PT Liga Indonesia Baru (LIB), Sabina Katya Viena Diva.

Namun, Sabina tidak menjelaskan venue mana yang dimaksud.

Disinyalir daftar stadion tersebut eks dari pelaksanaan Piala Dunia U-17 2023.

Keempat lokasi itu adalah, Stadion Manahan Solo Jawa Tengah, Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jawa Timur, Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, dan Jakarta International Stadium (JIS).

"Total ada 4 stadion yang terjadwal gunakan VAR," kata Sabina saat ditemui di Stadion Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan, Jakarta Pusat, Senin (8/1/2024).

"Yang sudah diupdate per Desember (2023)," sambung Sabina.

Baca Juga: Hasil Sidang Komdis PSSI - Ruwetnya Duel Persik Vs PSM Berbuah Denda Ratusan Juta

Dia menuturkan, operasional VAR nantinya akan sepenuhnya memakai wasit.

Sebelumnya, PT LIB telah bekerja sama dengan perusahaan Hawkeye Eye yang diketahui sebagai penyedia VAR FIFA.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X