Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Malaysia Open 2024 - Rehan/Lisa Direpotkan Cara Servis Lawan, Monster Ganda Campuran Sudah Menanti

By Nestri Y - Selasa, 9 Januari 2024 | 11:45 WIB
Aksi ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati pada babak 32 besar Malaysia Open 2024 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (9/1/2024).
PBSI
Aksi ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati pada babak 32 besar Malaysia Open 2024 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (9/1/2024).

Inilah yang sempat menyulitkan Rehan/Lisa, sebagaimana pengakuan mereka setelah laga usai.

"Di gim kedua ada perubahan pola dari lawan dan kami akhirnya terus tertekan," ungkap Lisa dikutip BolaSport.com dari pers rilis PBSI.

"Dari segi servis dan return servis lawan sangat baik. Itu juga cukup menyulitkan kami," tandasnya.

Saat Rehan/Lisa masih berkutat pada betapa merepotkannya variasi servis lawan, mereka telah ditunggu oleh pasangan nomor satu dunia, Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong.

Laga sulit menanti mereka pada babak 16 besar yang akan digelar pada Kamis (11/1/2024) lusa.

Riwayat Rehan/Lisa tiap kali ketemu Zheng/Huang tak pernah bagus.

Mereka sudah tiga kali dikalahkan dalam tiga pertemuan.

Pada pertemuan terakhir, Rehan/Lisa sempat berhasil mencuri satu gim dari pasangan China. Tetapi, itu pun sudah terjadi cukup lama yaitu pada All England Open 2023 di mana mereka kalah 17-21, 21-13, 13-21.

"Kami sudah pernah lawan Zheng/Huang sebelumnya jadi besok speed dan ketahanannya harus ditingkatkan lagi," kata Rehan.

"Besok (di babak 16 besar) lawan Zheng/Huang kami mau maksimal, nothing to lose dan berikan yang terbaik," sahut Lisa.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : PBSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X