Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Malaysia Open 2024 - Putri KW Akui Tak Siap Mental dan Pikiran Setelah Derita Early Exit

By Nestri Y - Selasa, 9 Januari 2024 | 16:01 WIB
Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani saat tampil pada babak 32 besar Malaysia Open 2024 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (9/1/2024).
PBSI
Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani saat tampil pada babak 32 besar Malaysia Open 2024 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (9/1/2024).

"Lapangan agak berangin tapi selebihnya permainan saya kurang leluasa," ungkap Putri KW menjelaskan, dikutip BolaSport.com dari pers rilis PBSI.

"Mental dan pikiran saya juga tidak prima hari ini."

"Kalau bisa terjaga, pastinya pukulan dan semuanya saya rasa bisa berjalan lancar," tandas kampiun Orleans Masters 2022 itu.

Putri berusaha merencanakan serangan yang ingin ia terapkan.

Akan tetapi, etidaksiapan mental dan pikiran dalam dirinya mempengaruhi skema permainan dia yang akhirnya hilang.

Akibatnya, Putri banyak melakukan kesalahan elementer.

Akurasi pukulannya pun tidak menentu.

"Hari ini setiap poin, saya sudah coba merancang pola tapi kembali lagi banyak mati sendiri," ujar Putri.

Kekalahan Putri KW hari ini membuat dia masih buntu menghadapi Han Yue yang kali ini datang sebagai unggulan 8.

Tercatat sudah tiga kali dia selalu menelan kekalahan dari pemain kelahiran Fujian, China tersebut.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X