Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

RESMI - Jadon Sancho Pulang ke Dortmund, Langsung Diwarisi Nomor Keramat

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 11 Januari 2024 | 23:00 WIB
Winger Man United, Jadon Sancho, akhirnya resmi pulang ke Borussia Dortmund dengan status sebagai pemain pinjaman hingga Juni 2024.
TWITTER.COM/REDCENTRALL
Winger Man United, Jadon Sancho, akhirnya resmi pulang ke Borussia Dortmund dengan status sebagai pemain pinjaman hingga Juni 2024.

"Saya mengenal klub ini luar dan dalam, saya selalu sangat dekat dengan para penggemar di sini, dan saya tidak pernah kehilangan kontak dengan mereka yang bertanggung jawab."

"Saya tidak sabar untuk bertemu dengan rekan-rekan setim saya lagi, turun ke lapangan, bermain sepak bola dengan senyuman di wajah saya, menyumbangkan gol, mencetak gol, dan membantu lolos ke Liga Champions," ucap Sancho menambahkan.

Sancho merupakan salah satu pemain hebat yang dimiliki oleh Borussia Dortmund sebelum gabung dengan Man United.

Baca Juga: Piala Super Spanyol Diwarnai Kontroversi Memalukan karena Ulah Pendukung dari Arab Saudi

Tiba pada musim panas 2017, Sancho mampu membukukan 50 gol dan mengemas 64 assist dari 137 pertandingan bersama Die Borussen.

Lewat penampilan apik itulah Setan Merah lantas mengangkutnya pada musim panas 2021 dengan menebusnya senilai 72 juta pounds.

Hanya saja kariernya langsung terjun bebas setelah membela juara 20 kali Liga Inggris tersebut.

Apalagi kedatangan Erik ten Hag pada musim panas 2022 mengubah jalan kariernya di Old Trafford.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X