Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Malaysia Open 2024 - Ganda Campuran Korea Selatan Tunjukkan Kebangkitan Usai Tumbangkan No. 1 Dunia China

By Delia Mustikasari - Sabtu, 13 Januari 2024 | 09:21 WIB
Pasangan ganda putra Korea Selatan, Kim Won-ho/Jeong Na-eun pada final Thailand Open 2023 di Bangkok, 4 Juni 2023.
LILLIAN SUWANRUMPHA/AFP
Pasangan ganda putra Korea Selatan, Kim Won-ho/Jeong Na-eun pada final Thailand Open 2023 di Bangkok, 4 Juni 2023.

Semifinal lainnya akan mempertemukan unggulan kedua, Yuta Watanabe/Arisa Higashino (Jepang) dan Jiang Zhen Bang/Wei Ya Xin (China).

Kim/Jeong yang saat ini menduduki peringkat ketujuh dunia mengikuti jejak rekan senegaranya, Seo Seung-jae/Chae Yu-jung, untuk meraih gelar pada turnamen level tinggi.

Seo/Chae memastikan diri sebagai Juara Dunia 2023 setelah menundukkan Zheng/Huang.

Baca Juga: Hasil Malaysia Open 2024 - Ganda Campuran Korsel Pupus Asa No.1 Dunia asal China Pertahankan Gelar

Seo/Chae tahun lalu keluar sebagai Juara Dunia 2023. Jika tren Kim/Jeong dipertahankan, Korea Selatan bisa mengirim dua wakil.

Suatu negara dapat memiliki dua pasang jika keduanya berada di delapan besar pada akhir periode kualifikasi pada April.

Jeong yang berusia 23 tahun sangat emosional dengan kemenangan ini.

"Ini adalah musim baru, jadi kami ingin memulai awal yang baru," kata Jeong dilansir dari The Star.

"Kami memasuki pertandingan dengan pola pikir belajar dan niat untuk menantang mereka karena mereka adalah peringkat 1 dunia," ucap Jeong.

"Saya sangat senang kami memenangkan pertandingan ini dan ini menjadi motivasi sekaligus penambah kepercayaan diri kami."

"Kami tidak boleh lengah karena kami saat ini berada dalam posisi berisiko (di kualifikasi Olimpiade)," kata tutur Jeong.

Sementara itu, Zheng/Huang menyesal setelah kehilangan peluang mempertahankan gelarnya.

"Mereka pasangan yang solid dan tidak mudah melakukan kesalahan sehingga sulit mendapatkan poin dari mereka," aku Zheng.

Baca Juga: Malaysia Open 2024 - Sesal 2 Ganda Putra Negeri Jiran Usai Gagal Jadi Penyelamat Wajah Tuan Rumah

"Ada rasa penyesalan.Tadinya kami berharap bisa tampil lebih baik karena kami konsisten bermain bagus di sini.

"Kekalahan berada di luar kendali kami, jadi yang bisa kami lakukan hanyalah bangkit dan tampil lebih baik di lain waktu."


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Thestar.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X