Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Real Madrid Vs Barcelona - Head to Head El Clasico di Piala Super Spanyol, Los Blancos Digdaya

By Beri Bagja - Minggu, 14 Januari 2024 | 15:20 WIB
Karim Benzema merayakan gol dalam duel Real Madrid vs Barcelona pada Piala Super Spanyol di Riyadh (12/1/2022). Dalam head to head El Clasico di pentas ini, Los Blancos digdaya atas Blaugrana.
-AFP
Karim Benzema merayakan gol dalam duel Real Madrid vs Barcelona pada Piala Super Spanyol di Riyadh (12/1/2022). Dalam head to head El Clasico di pentas ini, Los Blancos digdaya atas Blaugrana.

Pada format lama, Real Madrid menekuk Barcelona untuk meraih gelar pada 1988-1989, 1990-1991, 1993-1994, 1997-1998, 2012-2013, dan 2017-2018.

Sementara dalam turnamen sistem baru, Los Blancos mengalahkan sang rival di semifinal edisi 2021-2022.

Lewat babak perpanjangan waktu, Madrid menang 3-2 berkat gol penentu Fede Valverde pada menit ke-98.

Dalam final di Riyadh, Ancelotti membawa pasukannya juara dengan mengalahkan Bilbao 2-0 berkat gol Luka Modric dan Karim Benzema.

Setahun berikutnya, Barcelona membalas dendam tatkala El Clasico tersaji di final 2023.

Tim racikan Xavi menekuk Madrid setelah gol-gol Gavi, Robert Lewandowski, dan Pedri, cuma dibayar sekali oleh Benzema di menit-menit akhir.

Para pemain Barcelona merayakan gelar Piala Super Spanyol usai mengalahkan Real Madrid di Stadion King Fahd International, Minggu (15/1/2023) waktu setempat atau Senin dini hari WIB
GIUSEPPE CACACE/AFP
Para pemain Barcelona merayakan gelar Piala Super Spanyol usai mengalahkan Real Madrid di Stadion King Fahd International, Minggu (15/1/2023) waktu setempat atau Senin dini hari WIB

Skenario Real Madrid vs Barcelona di partai puncak tercipta lagi tahun ini setelah mereka menyingkirkan lawan masing-masing di semifinal.

Madrid mengalahkan Atletico 5-3, sedangkan Barca mengatasi perlawanan Osasuna 2-0.

Rekor Head to Head El Clasico di Piala Super Spanyol


Editor : Beri Bagja
Sumber : Soccerway.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X