Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

LIVE - Rizky Ridho Kalah Duel, Irak Cetak Gol Ketiga ke Gawang Timnas Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 15 Januari 2024 | 23:18 WIB
Timnas Indonesia Vs Irak
PSSI
Timnas Indonesia Vs Irak

Lini belakang timnas Indonesia tidak siap untuk menerima serangan tersebut.

Dengan tenang, Mohanad Ali berhasil melewati Elkan Baggott dan Jordi Amat. 

Ia pun dengan mudah mencetak gol ke gawang timnas Indonesia yang dikawal Ernando Ari.

Aura positif pun datang untuk timnas Indonesia ketika pertandingan memasuki menit ke-36.

Gelandang timnas Indonesia, Marselino Ferdinan, sukses menyamakan skor imbang 1-1 ke gawang Irak.

Baca Juga: LIVE - Yakob Sayuri Buat Malu Bek Irak, Marselino Ferdinan Samakan Skor Imbang 1-1 untuk Timnas Indonesia

Gol Marselino lahir berkat permainan apik Yakob Sayuri. 

Yakob berhasil membuat malu bek Irak.

Pemain PSM Makassar itu melakukan nutmeg saat melakukan penyerangan di sisi kiri pertahanan tim lawan. 

Yakob langsung memberikan umpan manis ke sisi kanan gawang Irak.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X