Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala Asia 2023 - Media Australia: Kalah dari Timnas Indonesia adalah Bencana

By Beri Bagja - Minggu, 28 Januari 2024 | 15:35 WIB
Timnas Indonesia saat merayakan gol ke gawang Vietnam pada duel Grup D Piala Asia 2023 di Doha (19/1/2024). Media Australia menilai kekalahan dari Indonesia, Minggu (28/1/2024), akan menjadi bencana bagi mereka.
KARIM JAAFAR/AFP
Timnas Indonesia saat merayakan gol ke gawang Vietnam pada duel Grup D Piala Asia 2023 di Doha (19/1/2024). Media Australia menilai kekalahan dari Indonesia, Minggu (28/1/2024), akan menjadi bencana bagi mereka.

Baca Juga: Piala Asia 2023 - Timnas Indonesia Wajib Catat, Ini Kelemahan Australia di Mata Pelatih Mereka

Ekspektasi publik Negeri Kanguru melihat tim nasional mereka kampiun di Qatar pun dilambungkan.

Akan tetapi, hal berbeda diutarakan Graham Arnold.

Entah tak mau membebani pasukannya dengan target juara, dia menilai apa yang dicapai Australia di Piala Asia 2023 sudah melampaui harapan.

"Kami memiliki kultur dan persahabatan yang baik dalam tim," ujar Arnold, dikutip BolaSport.com dari Sydney Morning Herald (SMH).

"Ketika energinya tinggi dan anak-anak merupakan kawan yang solid, Anda bisa melampaui pencapaian, dan itulah yang kami lakukan" katanya.

Media top Australia menilai kekalahan mereka dari timnas Indonesia di Piala Asia 2023 akan dianggap sebagai bencana besar bagi sepak bola Negeri Kanguru.
HECTOR RETAMAL/AFP
Media top Australia menilai kekalahan mereka dari timnas Indonesia di Piala Asia 2023 akan dianggap sebagai bencana besar bagi sepak bola Negeri Kanguru.

Dalam kolomnya di SMH, penulis Vince Rugari tidak begitu setuju dengan pernyataan Arnold.

Menurutnya, timnas Australia memiliki kapasitas untuk melaju sebagai kandidat juara di Qatar.

Masuk babak 16 besar tanpa terkalahkan dianggap pencapaian biasa saja.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Opta, Smh.com.au

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X