Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Man United Menang tapi Bobrok di Belakang, Perasaan Erik ten Hag Campur Aduk

By Beri Bagja - Jumat, 2 Februari 2024 | 11:30 WIB
Pelatih Man United, Erik ten Hag, bersalaman dengan Casemiro dalam partai Liga Inggris melawan Wolverhampton (1/2/2024). Kemenangan dramatis MU membuat perasaan Ten Hag campur aduk.
DARREN STAPLES/AFP
Pelatih Man United, Erik ten Hag, bersalaman dengan Casemiro dalam partai Liga Inggris melawan Wolverhampton (1/2/2024). Kemenangan dramatis MU membuat perasaan Ten Hag campur aduk.

Baca Juga: Bocah 18 Tahun Gendong Man United, Kobbie Mainoo Berasa Jalani Mimpi

Angka kemasukan 3 gol mencerminkan bahwa kebocoran lini belakang MU masih parah.

Opta mencatat Raphael Varane dkk kini sudah menderita 50 gol di semua kompetisi musim 2023-2024.

Angka kebobolan total mereka hanya kalah dari jucu kunci klasemen Liga Inggris, Sheffield United (59).

Saat menghadapi Wolves, mentalitas awak Red Devils untuk menjaga keunggulan juga dipertanyakan.

Man United sempat memimpin 2-0 dan 3-1 atas sang rival sebelum disamakan dwigol larut Max Kilman dan Pedro Neto.

Kobbie Mainoo bocah 18 tahun yang menentukan kemenangan Man United atas Wolverhampton di Liga Inggris (1/2/2024).
TWITTER.COM/SKYSPORTSPL
Kobbie Mainoo bocah 18 tahun yang menentukan kemenangan Man United atas Wolverhampton di Liga Inggris (1/2/2024).

Untung bagi Ten Hag, gol larut wonderkid Kobbie Mainoo pada menit ke-97 menyelamatkan sang tamu.

Dari kelihatannya bakal menjadi korban comeback, MU memulihkan keunggulan hanya semenit sebelum bubaran.

Ten Hag lega bukan main, tapi juga menilai pasukannya terlalu naif.


Editor : Beri Bagja
Sumber : SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X