Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rekap Bursa Transfer Liga Inggris - Chelsea Tobat, Junior Messi Bukan yang Terdahsyat

By Beri Bagja - Jumat, 2 Februari 2024 | 17:42 WIB
Claudio Echeverri (kanan) seusai ia mencetak gol dalam laga Piala Dunia U-17 2023 antara timnas U-17 Brasil versus timnas U-17 Argentina di Jakarta (24/11/2023). Junior Lionel Messi itu direkrut Man City dari River Plate pada bursa transfer Januari 2024.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Claudio Echeverri (kanan) seusai ia mencetak gol dalam laga Piala Dunia U-17 2023 antara timnas U-17 Brasil versus timnas U-17 Argentina di Jakarta (24/11/2023). Junior Lionel Messi itu direkrut Man City dari River Plate pada bursa transfer Januari 2024.

BOLASPORT.COM - "Tobatnya" Chelsea dari aksi jorjoran di bursa transfer membuat arus transaksi sepanjang Januari 2024 jauh lebih sepi dibandingkan tahun lalu.

Bursa transfer pertengahan musim 2023-2024 untuk Premier League sudah resmi ditutup.

Tak banyak perpindahan pemain top tambahan yang hadir ke Liga Inggris.

Sepinya arus transfer tergambar dalam pergerakan uang yang terjadi.

Sky Sports mencatat klub-klub Premier League "hanya" menghabiskan 96,2 juta pounds untuk berbelanja pemain sepanjang bulan kemarin.

Angka itu penurunan sekitar 700 juta pounds dibandingkan total pengeluaran setahun lalu!

Tiada lagi manuver-manuver gila seperti yang dilakoni Chelsea tahun lalu.

Nafsu belanja Todd Boehly membuat The Blues memecahkan rekor transfer Liga Inggris saat merekrut Enzo Fernandez dari Benfica.

Gelandang timnas Argentina direkrut pada 31 Januari 2023 dengan nilai pembelian keseluruhan 106,8 juta pounds.

Dari 7 pemain termahal di Liga Inggris Januari 2023, sebanyak 5 nama di antaranya milik Chelsea.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Transfermarkt.com, SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X