Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Update Tes Shakedown MotoGP 2024 - Bocah Ajaib Acosta Pimpin Quartararo Lagi, Pembalap KTM Masih Konsisten

By Delia Mustikasari - Sabtu, 3 Februari 2024 | 12:07 WIB
Pembalap debutan MotoGP 2024, Pedro Acosta (Red Bull GASGAS Tech3) saat menjalni sesi shakedown test MotoGP 2024 di Sirkuit Sepang, Malaysia, Kamis (1/2/2024).
MOTOGP
Pembalap debutan MotoGP 2024, Pedro Acosta (Red Bull GASGAS Tech3) saat menjalni sesi shakedown test MotoGP 2024 di Sirkuit Sepang, Malaysia, Kamis (1/2/2024).

Dengan Espargaro mencatatkan waktu 1 menit 58,241 detik, waktu putaran diperkirakan akan mencapai 1 menit 57 detik pada hari ketiga, jika cuaca memungkinkan hingga akhir sesi hari ini

Aerodinamika telah menjadi bahan pembicaraan besar sejauh ini, termasuk ide-ide baru yang inovatif dari Aprilia (dengan body belakang 'Batmobile'), KTM (sayap spatbor depan) dan Ducati.

Hal ini tampaknya telah menggabungkan fairing 2023 dengan saluran downwash dengan ground.

Honda telah melakukan perubahan radikal pada RC213V-nya, sementara Yamaha juga menyediakan beberapa paket aero.

Kini lepas dari pembekuan desain mesin, Honda dan Yamaha pun punya kebebasan mengubah pembangkit tenaganya sepanjang tahun ini.

Tes Resmi, yang menampilkan seluruh pembalap MotoGP 2024 akan diadakan pada 6-8 Februari di Sirkuit Sepang, Malaysia.

Baca Juga: Liga Voli Korea - Saingan Megawati Makin Solid meski Baru 2 Kali Tampil dengan Tim Legenda Korsel

Berikut hasil tes shakedown MotoGP 2024 - Hari ketiga 

*hingga pukul 12.00 waktu setempat

Pos Pembalap Tim Waktu
1 Pedro Acosta Red Bull GASGAS Tech3 1:58,189
2 Pol Espargaro Test Rider KTM +0,066
3 Johann Zarco LCR Honda +0,211
4 Dani Pedrosa Test Rider KTM +0,289
5 Fabio Quartararo Monster Energy Yamaha +0,292
6 Joan Mir Repsol Honda +0,551
7 Alex Rins Monster Energy Yamaha +0,682
8 Luca Marini Repsol Honda +0,746
9 Takaaki Nakagami LCR Honda +1,122
10 Cal Crutchlow Test Rider Yamaha +1,630
11 Michele Pirro Test Rider Ducati +1,747
12 Lorenzo Savadori Test Rider Aprilia +2,619
13 Stefan Bradl Test Rider Honda +2.910
       


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X