Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Update Hasil Tes Pramusim MotoGP 2024 - Francesco Bagnaia Membara Usai 2 Hari Tiarap, Marc Marquez Mulai Bergeliat

By Nestri Y - Kamis, 8 Februari 2024 | 12:46 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia saat beraksi pada hari kedua tes pramusim MotoGP 2024 di Sirkuit Sepang, Malaysia, Rabu (7/2/2024).
MOTOGP
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia saat beraksi pada hari kedua tes pramusim MotoGP 2024 di Sirkuit Sepang, Malaysia, Rabu (7/2/2024).

BOLASPORT.COM - Update hasil tes pramusim MotoGP 2024 sampai tengah hari ini didominasi Francesco Bagnaia yang berhasil melampaui rekor waktu lap.

Tiga jam pertama dalam hari terakhir tes pramusim MotoGP 2024 pada Kamis (8/2/2024) di Sirkuit Sepang, Sepang, Malaysia, masih menjadi milik skuad Ducati.

Bedanya, kali ini bukan lagi Jorge Martin (Prima Pramac) yang menguasai tetapi sang juara dunia dua kali yaitu Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo).

Sang Juara Bertahan berhasil melesat sejak jam pertama Tes MotoGP Sepang 2024.

Murid Valentino Rossi itu bahkan langsung membukukan catatan waktu yang impresif ketika menjadi pembalap pertama yang mampu menembus 1 menit 56 detik.

Bagnaia mencetak waktu 1 menit 56,682 detik pada lap ke-8. Ini lebih cepat hampir setengah detik dari torehan tertinggi pada hari kedua.

Ini menjadi pertama kalinya Bagnaia nongol di posisi teratas.

Dalam dua hari pertama tes MotoGP Sepang, Nuvola Rossa tidak begitu menonjol karena hanya menempati peringkat ke-16 lalu ke-5 dalam catatan waktu.

Baca Juga: Tes Pramusim MotoGP 2024 - Hikmah Besar yang Dipetik Fabio Quartararo Sejak Yamaha Kedatangan Mantan Insinyur Ducati

Sebelumnya Bagnaia lebih sibuk dengan pengujian. Dia memilah-milah paket aerodinamika hingga knalpot anyar. Penyaluran tenaga mesin juga menjadi perhatiannya.



Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X