Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Philippe Troussier Siapkan 2 Bek Vietnam Buat Menjegal Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Wila Wildayanti - Minggu, 11 Februari 2024 | 12:15 WIB
Pelatih Philippe Troussier siapkan dua pemain bek Vietnam untuk bisa menjegal timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
PSSI
Pelatih Philippe Troussier siapkan dua pemain bek Vietnam untuk bisa menjegal timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Baca Juga: Timnas U-23 Indonesia Berangkat TC ke Luar Negeri Usai Shin Tae-yong Pimpin Laga Timnas Indonesia Vs Vietnam

“Binh mempunyai kealihan, namun hanya selalu memiliki rasa sedikit malu dan penakut,” kata Troussier.

“Saya tidak menyalahhkan Binh dan Viet Anh, mereka bermain bagus hampir sepanjang pertandingan. Bermain sepak bola pasti memiliki kesalahan.”

Walaupun ia melakukan kesalahan di laga melawan timnas Indonesia pada Piala Asia 2023.

Binh dinilai bakal menjadi salah satu pemain penting untuk mengisi pertahanan Vietnam.

Ia bahkan diyakini bakal mampu membendung pemain-pemain timnas Indonesia yang memiliki kualitas bermain di Eropa seperti Rafael Struick, Marselino Ferdinan, hingga Justin Hubner.

Dalam artikel Soha, mereka meyakini Troussier tak hanya akan membawa Thanh Binh saja, tetapi Phan Tuan Tai juga diyakini bakal bisa menjadi pemain penting di lini belakang Vietnam.

Baca Juga: Vietnam Diminta Hilangkan Kebiasaan Main Licik Usai Kalah Saing dengan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

Apalagi selama ini ia selalu mendapat kepercayaan sebagai pemain starter, sehingga Phan Tuan Tai, dipercaya akan jadi pemain ideal.

Troussier berharap kedua pemain ini bisa menjadi tembok kokoh yang mampu menjegal timnas Indonesia untuk melangkah ke babak putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia 2026.

Hal ini karena apabila timnas Indonesia menelan kekalahan dari Vietnam, mereka bisa tersingkir dan gagal lolos ke putaran ketiga.

Untuk itu, Vietnam ingin bales dendam da tak membiarkan skuad Garuda mendapat poin nantinya dalam dua laga tersebut.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Soha.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X