Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Liga Voli Korea - Stop 6 Kemenangan Beruntun Tim Legenda Korea, Pelatih Red Sparks Langsung Wanti-wanti Mega dkk

By Nestri Y - Minggu, 25 Februari 2024 | 09:15 WIB
Pelatih Ko Hee-jin melakukan tos bersama skuad Daejeon JungKwanJang Red Sparks usai kemenangan atas Incheon Heungkuk Life Insurance Pink Spiders pada putaran 6 LIga Voli Korea 2023-2024 di Chungmu Gymnasium, Daejeon, Korea Selatan, Sabtu (24/2/2024)
KOVO
Pelatih Ko Hee-jin melakukan tos bersama skuad Daejeon JungKwanJang Red Sparks usai kemenangan atas Incheon Heungkuk Life Insurance Pink Spiders pada putaran 6 LIga Voli Korea 2023-2024 di Chungmu Gymnasium, Daejeon, Korea Selatan, Sabtu (24/2/2024)

Tak cuma itu, Red Sparks juga sukses menghentikan tren positif Pink Spiders setelah mengemas enam kemenangan beruntun.

Klasemen Liga Voli Korea terbaru menunjukkan bahwa tim asuhan Ko Hee-jin itu kini mengantongi 53 poin dan masih kokoh bertengger di peringkat tiga.

Red Sparks telah mengemas 16 kemenangan termasuk empat laga yang dimenangi secara beruntun.

Sejatinya, Ko Hee-jin masih melihat celah permainan pada skuadnya saat berhadapan dengan Pink Spiders. Ada beberapa kesalahan elementer yang merugikan mereka.

Namun untungnya, para pemain mampu mengatasinya sendiri di atas lapangan sesuai instruksi arahan dia.

Sejumlah pemain Red Sparks termasuk Mega bahkan Ko Hee-jin sendiri sempat menitikkan air mata bahagia usai kemenangan dramatis tersebut.

"Sebenarnya, penampilan kami melawan Heungkuk Life Insurance tidak bagus hari ini," ujar Ko Hee-jin mengevaluasi.

"Itu adalah pertandingan yang sulit diatasi, tetapi para pemain berhasil mengatasinya sendiri. Saya sangat berterima kasih kepada para pemain."

"Para pemain terus mengatakan kepada saya 'Jangan menangis' dan itu membuat saya malah menangis. Para pemain kami bekerja sangat keras, saya sangat bersyukur dan bangga mereka melakukannya," ujar Ko yang menakhodai Red Sparks sejak musim 2022-2023 itu.

Meski begitu, sang pelatih tetap mengingatkan bahwa kemenangan ini tak boleh membuat Red Sparks lengah. Masih ada lima laga sisa putaran enam yang harus mereka tuntaskan dengan hasil baik.

"Ini belum berakhir sampai semuanya selesai," tegas Ko Hee-jin.

"Saya tidak akan pernah lengah sampai akhir," tegasnya.

Baca Juga: Klasemen Liga Voli Korea - Hampir Cetak Kemenangan Langka, Red Sparks Kokoh di Zona Hijau 


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Naver, news1.kr

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X