Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tahan Dulu Pialanya, Kecepatan Tinggi Saat Tes MotoGP Qatar Bikin Ducati Agak Khawatir Sesuatu Tidak Beres

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 27 Februari 2024 | 07:00 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, mengendarai motornya pada hari pertama tes pramusim MotoGP di Sirkuit Lusail, Doha, Qatar, 19 Februari 2024.
KARIM JAAFAR/AFP
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, mengendarai motornya pada hari pertama tes pramusim MotoGP di Sirkuit Lusail, Doha, Qatar, 19 Februari 2024.

"Mesin yang baru, aero yang baru, knalpot yang baru semuanya berhasil. Pecco melakukan rekor lapnya dan seluruh paddock terpukau," ucap Simon Crafar, dilansir dari Crash.net.

"Catatan waktunya lebih cepat 0,6 detik dari pembalap lainnya saat itu. Banyak pembalap lalu menurunkan kepala untuk mencoba memperkecil jarak itu."

Bagnaia pada akhirnya menjadi satu-satunya pembalap yang mampu menembus waktu lap 1 menit 50 detik. Rekor resmi MotoGP? Lebih pelan hampir 0,8 detik.

Apakah sekarang waktunya memberikan piala kepada Ducati? Pabrikan Merah tidak mau kelewat pede. Crafar mendengarnya sendiri dari sang manajer tim, Davide Tardozzi.

"Tardozzi berkata semuanya berjalan dengan baik tetapi mereka tetap membumi karena ketika kita pergi, ada balapan mobil di sini (Lusail)," ucap Crafar.

"Kemudian saat kita kembali, kondisi treknya akan berbeda jadi kita akan memulai dari awal lagi."

"Dia adalah orang yang sangat berpengalaman. Dia telah memenangkan banyak kejuaraan dunia sebagai manajer. Dan dia benar. Mereka berada di posisi yang luar biasa."

Sirkuit Lusail menjadi venue seri pembuka World Endurance Championships 2024, ajang balap ketahanan yang turut diikuti legenda MotoGP, Valentino Rossi, pada pekan ini.

Faktor grip ini juga mendapat sorotan dari Bagnaia. Menurutnya, daya cengkeram yang terlalu baik justru mengaburkan efek dari komponen-komponen anyar.

Bagnaia sendiri langsung "ngacir" begitu menguji motor versi terbaru Ducati.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X