Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Voli Korea - Akan Banyak Perpisahan di Akhir? Libero Red Sparks Mau Nikmati Musim Terbaik Bersama Megawati dkk

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 1 Maret 2024 | 11:30 WIB
Pemain Daejeon JungKwanJang Red Sparks, dari kiri: Jung Ho-young, Giovanna Milana, Megawati Hangestri Pertiwi, dan Noh Ran melakukan selebrasi saat laga menghadapi Hwaseong IBK Altos di Liga Voli Korea, Kamis, 1 Februari 2024
KOVO.CO.KR
Pemain Daejeon JungKwanJang Red Sparks, dari kiri: Jung Ho-young, Giovanna Milana, Megawati Hangestri Pertiwi, dan Noh Ran melakukan selebrasi saat laga menghadapi Hwaseong IBK Altos di Liga Voli Korea, Kamis, 1 Februari 2024

BOLASPORT.COM - Libero senior Daejeon JungKwanJang Red Sparks, Noh Ran, akan menjadi pemain inti lainnya yang masa kontraknya akan habis pada akhir musim Liga Voli Korea 2023-2024.

Selain Noh Ran, outside hitter senior lainnya yakni Lee So-young dan Park Hye-min juga akan berstatus sebagai pemain bebas transfer.

Noh Ran sendiri sudah bergabung bersama klub bola voli asal Daejeon, Korea Selatan, itu sejak musim 2018.

Dia belum pernah merasakan bermain hingga lolos ke babak play-off selama mengenakan seragam merah-hitam JungKwanJang atau sebelumnya adalah KGC.

Babak play-off terakhir dirasakannya saat masih membela Hwaseong IBK Altos pada Liga Voli Korea musim 2017-2018.

Maka dari itu, kesempatan untuk tampil di pertandingan road to final tak ingin disia-siakan.

Baca Juga: Liga Voli Korea - Andalan dari Thailand Pulih, Tim Pemuncak Klasemen Tenang Tatap Laga Kontra Red Sparks

Sebab, musim ini berpotensi menjadi musim terbaiknya di Red Sparks bagi atlet yang akan genap berusia 30 tahun itu pada bulan Maret mendatang.

"Saya mencoba untuk menikmati pertandingannya," kata Noh Ran dilansir dari MKSports.

"Namun, saya rasa itu semua bukan hanya sekadar permainan. Hal ini tidak mudah karena saya memiliki tujuan yang ingin saya capai."


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : MKSports.co.kr

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X