Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Imbang dengan Lawan Berat, Real Madrid Rawan Didekati Rival

By Sri Mulyati - Minggu, 3 Maret 2024 | 05:45 WIB
Dua pemain Real Madrid, Vinicius Junior dan Jude Bellingham, merayakan gol ke gawang Valencia pada laga pekan ke-27 Liga Spanyol di Stadion Mestalla, Sabtu (2/3/2024).
JOSE JORDAN/AFP
Dua pemain Real Madrid, Vinicius Junior dan Jude Bellingham, merayakan gol ke gawang Valencia pada laga pekan ke-27 Liga Spanyol di Stadion Mestalla, Sabtu (2/3/2024).

Vinicius Junior terkenal sebagai pemain yang hobi mencetak gol melawan Valencia.

Reputasi tersebut masih bertahan dan wajah Real Madrid akhirnya bisa terselamatkan.

Gol pertama Vinicius Junior hadir pada injury time babak pertama untuk menumbuhkan harapan.

Real Madrid langsung bernafas lega begitu pemainnya kembali mencetak gol pada menit ke-79.

Kerja keras Vinicius ternyata tidak bertambah untuk membantu timnya membalikkan keadaan.

Hasil imbang masih mengamankan Real Madrid di posisi puncak klasemen sementara Liga Spanyol.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Italia - De Rossi Bawa AS Roma Masuk Zona Eropa

Los Blancos saat ini mengungguli Girona dengan kelebihan tujuh poin berkat hasil terbaru.

Akan tetapi, Girona masih memiliki satu pertandingan tersisa yang belum mereka mainkan.

Andai Girona meraih kemenangan pada pekan ini, Real Madrid harus rela sang rival semakin mendekat.

Berikut hasil lengkap Liga Spanyol pekan ke-27 seperti dilansir BolaSport.com dari situs resmi LaLiga:

  • Celta Vigo 1-0 Almeria (Oscar Mingueta 73’)
  • Sevilla 3-2 Real Sociedad (Youssef En-Nesyri 11’, 13’, Sergio Ramos 65’; Andre Silva 45+5’, Brais Mendez 90+2’)
  • Rayo Vallecano 1-1 Cadiz (Florian Lejeune 78’; Javi Hernandez 90+1’)
  • Getafe 3-3 Las Palmas (Jaime Mata 11’, Mason Greenwood 14’, Nemanja Maksimovic 45’;  Sandro Ramirez 35’, Sergi Cardona 50’, Munir El Haddadi 57’)
  • Valencia 2-2 Real Madrid (Hugo Duro 27’, Roman Yaremchuk 30’; Vinicius Junior 45+5’, 76’)

Berikut klasemen sementara Liga Spanyol hingga pekan ke-27:

Standings provided by Sofascore


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Laliga.en

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X