Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jadwal Leg Kedua Peringkat Ketiga Liga 2 - Duel Malut United Vs Persiraja Dipastikan Semakin Panas

By Arif Setiawan - Selasa, 5 Maret 2024 | 20:20 WIB
Suasana Pertandingan antara Persiraja Banda Aceh melawan Malut United dalam laga perebutan peringkat ketiga leg pertama Liga 2, Selasa (5/3/2024).
INSTAGRAM/PERSIRAJAOFFICIAL
Suasana Pertandingan antara Persiraja Banda Aceh melawan Malut United dalam laga perebutan peringkat ketiga leg pertama Liga 2, Selasa (5/3/2024).

BOLASPORT.COM - Berikut jadwal leg kedua peringkat kedua final atau play-off promosi Liga 2 2023-2024 antara Malut United vs Persiraja Banda Aceh.

Sebagai informasi, kedua tim baru saja merampungkan laga leg pertama.

Duel leg pertama digelar di kandang Persiraja yakni Stadion Langsa, Langsa, Selasa (5/3/2024).

Namun sayang, kesempatan kandang ini tak mampu dimanfaatkan oleh Persiraja.

Andik Vermansah dkk harus puas dengan hasil seri 0-0 melawan Malut United.

Pada kesempatan tersebut, pertandingan berlangsung sengit dan alot.

Kedua tim kompak kesulitan untuk memecah kebuntuan.

Tak sampai di situ, jalannya laga juga sempat memanas pada akhir laga.

Tepatnya yakni saat menginjak babak tambahan waktu.

Baca Juga: Tambah Garang, Pemain Arema FC Akui Hadirnya Widodo Cahyono Putro Buat Suasana Singo Edan Berubah

Pemain Malut United, Donny Monim dinilai melakukan pelanggaran di kotak terlarang.

Namun wasit tak memberikan hadiah penalti.

Keputusan tersebut lalu mengundang protes beberapa pemain Persiraja.

Akibat kejadian ini, para suporter tim tuan rumah juga terlihat turun ke lapangan.

Hal itu membuat pertandingan sempat dihentikan.

Sementara itu, jalannya leg kedua tentu akan semakin panas.

Pasalnya, hasilnya nanti bakal menentukan siapa yang berhak promosi ke Liga 1 musim depan.

Sedangkan yang kalah harus kembali berjuang di Liga 2.

Duel leg kedua antara Malut United vs Persiraja dijadwalkan terlaksana pada Sabtu (9/3/2024).


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X