Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sambut Laga Timnas Indonesia Vs Vietnam, Kualitas Rumput SUGBK Dijamin akan Cantik

By Abdul Rohman - Senin, 11 Maret 2024 | 11:40 WIB
Bek timnas Indonesia Elkan Baggott berduel dengan Julian Alvarez pada duel melawan Argentina di SUGBK, Senin (19/6/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas Indonesia Elkan Baggott berduel dengan Julian Alvarez pada duel melawan Argentina di SUGBK, Senin (19/6/2023).

Asep menambahkan, FIFA dalam waktu dekat akan mengecek kondisi venue dengan kapasitas 78 ribuan penonton ini sebelum laga Indonesia vs Vietnam berlangsung.

Asep optimistis, SUGBK sangat siap menggelar pertandingan lanjutan timnas Indonesia pada lanjutan Putaran Kedua Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Sebelumnya, kondisi rumput SUGBK sempat menuai sorotan usai terlihat coklat dan permukaannya kurang rata saat timnas U-20 Indonesia menjalani uji coba kontra Thailand, Jumat (26/1/2024).

Kala itu, skor akhir 1-2 menjadi kemenangan Thailand.

"Karena ini tingkat FIFA pasti nanti dicek sebelumnya," ujar Asep.

Baca Juga: Liga Voli Korea - Rahasia Ko Hee-jin Diragukan dan Pertaruhkan Karier 19 Tahun Jadi Pelatih Red Sparks, Kini Bayar Penantian meski Kapten Cedera

"Waktunya belum tahu kapan."

"Kami akan bekerja keras, Insya Allah siap (menggelar laga Indonesia vs Vietnam) dengan berharap penonton tertib," kata Asep.

Kini timnas Indonesia berada di urutan keempat klasemen Putaran Kedua Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dengan koleksi satu poin.

Pada dua laga awal, skuad Garuda menorehkan satu kekalahan kontra Irak (5-1) dan bermain imbang melawan Filipina (1-1).

Sementara di posisi puncak diduduki oleh Irak yang mengemas enam poin.

Ditempat kedua ditempati Vietnam yang mengumpulkan tiga poin.

Filipina yang mencatatkan satu poin menghuni peringkat ketiga.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X