Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Legawa Liverpool Kalah dari Man United di Piala FA, Juergen Klopp: Ini Pertandingan yang Sangat Sulit

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Senin, 18 Maret 2024 | 08:00 WIB
Ekspresi Juergen Klopp saat Liverpool tertinggal dari Manchester United pada babak perempat final Piala FA 2023-2024 di Stadion Old Trafford, Minggu (17/3/2024).
TWITTER.COM/THEEUROPEANLAD
Ekspresi Juergen Klopp saat Liverpool tertinggal dari Manchester United pada babak perempat final Piala FA 2023-2024 di Stadion Old Trafford, Minggu (17/3/2024).

Dengan kedudukan 2-2, pertandingan mau tidak mau harus dilanjutkan ke babak perpanjangan waktu.

Di babak perpanjangan waktu, Liverpool lagi-lagi berhasil unggul pada menit ke-105 berkat gol cantik dari Harvey Elliott.

Akan tetapi, Manchester United mampu membalas pada menit ke-112 lewat gol Marcus Rashford usai memanfaatkan kesalahan dari Darwin Nunez di lini belakang The Reds.

Setelah melalui pertandingan sengit, Manchester United-lah yang berhasil keluar sebagai pemenang setelah mencetak gol kemenangan pada menit ke-120+1.

Amad Diallo menjadi penentu kemenangan tuan rumah setelah berhasil menuntaskan serangan balik cepat yang dilancarkan oleh Manchester United.

Baca Juga: Hasil Piala FA - Man United Gugurkan Liverpool Lewat Gol Menit 121, Rekor 1 Abad Bertahan

Dengan hasil ini, Manchester United berhak lolos ke babak semifinal Piala FA 2023-2024.

Antony (kiri) dan Amad Diallo, dua penyumbang gol penentu kelolosan Man United ke semifinal Piala FA dengan mendepak Liverpool di Old Trafford (17/2/2024). Hasil drawing mempertemukan United dengan Coventry City di semifinal.
PAUL ELLIS/AFP
Antony (kiri) dan Amad Diallo, dua penyumbang gol penentu kelolosan Man United ke semifinal Piala FA dengan mendepak Liverpool di Old Trafford (17/2/2024). Hasil drawing mempertemukan United dengan Coventry City di semifinal.

Tidak hanya itu, Manchester United sekaligus menghancurkan mimpi quadruple Liverpool pada musim ini.

Seusai pertandingan, pelatih Liverpool, Juergen Klopp, memberikan reaksinya soal pertandingan melawan Setan Merah.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sky Sports

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X