Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ancaman Pembalap Paling Ditakuti Marc Marquez Meski Tak Tampil di MotoGP Lagi

By Agung Kurniawan - Senin, 18 Maret 2024 | 13:02 WIB
Pembalap Team GoEleven, Andrea Iannone, semringah setelah finis ketiga pada balapan kesatu WSBK Australia di Sirkuit Phillip Island, Australia, 24 Februari 2024.
WORLDSBK.COM
Pembalap Team GoEleven, Andrea Iannone, semringah setelah finis ketiga pada balapan kesatu WSBK Australia di Sirkuit Phillip Island, Australia, 24 Februari 2024.

BOLASPORT.COM - Andrea Iannone tengah membuka kembali jalannya sebagai pembalap profesional pada World Superbike (WSBK) usai mendapatkan sanksi.

Harapan sedang dibangun kembali oleh Andrea Iannone usai ditendang dari MotoGP dengan tampil bersama tim GoEleven Ducati pada ajang WSBK 2024.

Seri perdana WSBK 2024 yang dilangsungkan di Sirkuit Phillip Island, Australia dilakoni rider berkebangsaan Italia tersebut dengan apik.

Melaju di atas motor Ducati Panigale V4R, Iannone menorehkan podium pada sesi race 1 WSBK Australia 2024 pada akhir Februari kemarin.

The Maniac Joe menuntaskan sesi tersebut di urutan ketiga, sedangkan pada race 2 dia sejatinya berada di urutan yang sama sebelum red flag berkibar.

Akan tetapi, Iannone harus puas meraih finis di tempat keempat pada saat sesi race 2 dimulai kembali.

Menghadapi balapan kedua yang bergulir di Circuit de Barcelona-Catalunya, Spanyol, Iannone dan timnya menjalani agenda tes lebih dulu.

Bertempat di sirkuit yang sama, sensasi positif dirasakan pria berusia 34 tahun tersebut untuk melangkah ke seri kedua musim ini.

Dengan sensasi kemajuan yang dirasakan, Iannone tak sungkan untuk menebar ancaman kepada para rivalnya di ajang WSBK 2024.

Baca Juga: Merah Putih Berkibar 2 Kali, Astra Honda Racing Team Dulang Podium Perdana di ARRC Buriram


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X