Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Status Baru Marc Klok di Timnas Indonesia, Seperti Kakek yang Membantu Para Pemain Naturalisasi

By Arif Setiawan - Selasa, 19 Maret 2024 | 17:00 WIB
Marc Klok sedang tampil cat walk dalam peluncuran jersey baru timnas Indonesia di Bengkel Space, SCBD, Jakarta Pusat, Senin (18/3/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Marc Klok sedang tampil cat walk dalam peluncuran jersey baru timnas Indonesia di Bengkel Space, SCBD, Jakarta Pusat, Senin (18/3/2024).

BOLASPORT.COM - Kehadiran Marc Klok di timnas Indonesia memberikan dampak positif untuk para pemain naturalisasi.

Hal ini diakui langsung oleh Jay Idzes.

Pemain berposisi sebagai bek itu menilai bahwa Marc Klok telah banyak membantu dirinya dan para pemain naturalisasi lain dalam beradaptasi di timnas Indonesia.

Jay Idzes bahkan menyebut pemain Persib Bandung itu sudah seperti kakeknya sendiri.

Ia lalu mengucapkan terima kasih karena mendapatkan sambutan yang hangat di timnas Indonesia.

"Ya tentu saja, dia (Marc Klok) agak seperti kakek bagi kami di timnas."

"Dia membantu saya saat ini bersama para pemain muda lainnya."

"Terutama bagi yang berasal dari Eropa."

"Kami mencoba beradaptasi secepat mungkin."

Baca Juga: Dikritik Shin Tae-yong, Para Pemain Timnas Indonesia Tidak Punya Keluhan dengan Jersey Latihan Timnas Indonesia

"Dia sangat membantu saya dengan itu."

"Sama seperti yang lain juga, saya mendapatkan sambutan yang hangat, jadi saya sangat senang dengan itu," kata Jay Idzes kepada awak media termasuk BolaSport.com di Stadion Madya, Jakarta, Senin (18/3/2024).

Jay Idzes sedang berlatih bersama timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Senin (18/1/2024) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Jay Idzes sedang berlatih bersama timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Senin (18/1/2024) malam.

Sementara itu, Marc Klok sendiri menyadari bahwa dirinya merupakan konektor bagi para pemain keturunan di timnas Indonesia.

Ia pun mengaku senang bisa memberikan bantuannya.

Baca Juga: Sikap Cuek Jay Idzes Soal Sindiran Pemain Vietnam: Saya Tak Mengenalnya!

Dalam hal ini, Marc Klok menyebut salah satu tugasnya adalah membantu pemain belajar bahasa Indonesia.

Semua dilakukan agar pemain tersebut dapat memberikan yang terbaik untuk skuad Garuda.

"Saya konektor dari pemain keturunan untuk masuk ke Indonesia dalam bicara bahasa Indonesia."

"Mungkin kasih tahu mereka bagaimana di sini."

"Pasti saya bantu semua yang datang."

"Kasih tahu mereka gimana tapi ya mereka harus perform."

"Saya beum bicara tapi kalau ketemu disini, kita pasti bicara," ucap Marc Klok.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X