Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Link Live Streaming Liverpool Vs Brighton - Momentum The Reds Naik ke Puncak Klasemen Sebelum Man City dan Arsenal Bentrok

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 30 Maret 2024 | 12:30 WIB
Para pemain Liverpool merayakan gol Cody Gakpo ke gawang Sparta Praha dalam leg 2 babak 16 besar Liga Europa 2023-2024 di Stadion Anfield, Kamis (14/3/2024).
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Para pemain Liverpool merayakan gol Cody Gakpo ke gawang Sparta Praha dalam leg 2 babak 16 besar Liga Europa 2023-2024 di Stadion Anfield, Kamis (14/3/2024).

BOLASPORT.COM - Dapatkan link live streaming laga Liverpool vs Brighton & Hove Albion di akhir artikel.

Liverpool dijadwalkan berhadapan dengan Brighton & Hove Albion pada matchweek 30 Liga Inggris 2023-2024.

Dalam laga kali ini, The Reds akan bertindak sebagai tuam rumah dengan menjamu Brighton di Stadion Anfield.

Duel Liverpool vs Brighton akan digelar pada Minggu (31/3/2024) pukul 20.00 WIB atau dua setengah jam sebelum laga Man City vs Arsenal bergulir.

Karena tampil lebih dulu dari dua pesaingnya tersebut, serdadu Juergen Klopp berpeluang untuk naik ke puncak klasemen.

Pasalnya, Liverpool, yang berada di posisi ke-2, hanya kalah selisih gol dari Arsenal selaku pemuncak klasemen.

Sementara dengan Man City yang berada di posisi ke-3, Liverpool menjaga jarak satu poin.

Baca Juga: Liverpool Vs Brighton - Momentum Mo Salah Jadi Manusia Langka di Liga Inggris

Namun, mengalahkan Brighton bukan perkara mudah.

Meski performa anak asuh Roberto De Zerbi menurun drastis setelah paruh kedua musim, tetapi mereka mulai menunjukkan tanda-tanda kebangkitan.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X